Its You Babe!!! (END)
  • Reads 325,103
  • Votes 49,153
  • Parts 44
  • Reads 325,103
  • Votes 49,153
  • Parts 44
Complete, First published Sep 24, 2021
Saka memperhatikan adiknya, Bell, keluar dari mobilnya, setelah memberikan kecupan manis di pipinya. Ia memperhatikan dengan posesif saat adiknya memasuki gerbang sekolah.

Saka mengakui bahwa darah posesif serta diktaktor dari kedua orangtuanya menuruni mereka. Dan Saka suka seperti itu. Ia suka saat mengatur adik perempuannya, untuk tidak berdekatan dengan laki-laki lain. Dan Saka bersyukur, Papanya menyekolahkan adiknya di sebuah sekolah khusus perempuan. 

Lalu, ia menoleh ke sebuah sekolah tepat di depan sekolah adiknya. Sebuah sekolah negeri yang sebenarnya cukup berpengaruh di dunia akademis Indonesia. Sebuah sekolah campuran, yang ia harus kawatirkan. Bell adiknya cantik. Sangat cantik, yang mampu bisa menarik perhatian banyak laki-laki. 

Namun, mata Saka hanya terpaku ke satu objek. Objek yang sudah berkali-kali selalu menarik perhatiannya dan sejak saat itu, Saka terobsesi untuk melihatnya. Ia berusaha menahan jiwa pemangsanya kali ini agar tidak menakuti gadis itu. 

^

Vodka si salah satu most wanted dari sekolah negeri itu terkenal karna bergaul dengan orang-orang keren lainnya. Tapi percayalah, sesungguhnya semua orang sering merendahkannya dari belakang. 

Tubuh gemuk yang ia punya selalu sering menjadi bahan bullian orang dari belakangnya, walau begitu, Vodka tidak pernah ambil pusing, karna ada sebuah rahasia yang ia pendam baik-baik. Rahasia yang mampu membungkam ucapan semua orang.
All Rights Reserved
Sign up to add Its You Babe!!! (END) to your library and receive updates
or
#31comedi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Rotasi Waktu [On Going] cover
Starla cover
Triangle Love [Possessive Boyfriend]  cover
Kilian [END] cover
MONOKROM : Epoch Of Avosha cover
Max's Obsession cover
VIENNO LAKARSYA cover
FIX YOU cover
VIVIAN (END) cover
I'm Alexa cover

Rotasi Waktu [On Going]

27 parts Ongoing

DIUSAHAKAN FOLLOW DAN VOTE TERLEBIH DAHULU SEBELUM MEMBACA! [Jadwal update sementara : Jum'at, sabtu, dan Minggu] #4 in teenfiction (29 Juli 2024) Eleuther Gen 3 "Damn it, your sweet lips can become an addiction for me!" Amerta adalah seorang gadis yang memiliki paras cantik serta otak yang bisa dikatakan ambisius ternyata memiliki dua pacar sekaligus. Pacar pertama anak band 'StarOne' sedangkan pacar keduannya adalah anak basket SMA Gemilang. Namun, siapa sangka kehidupannya yang semula bahagia bersama dua pacarnya menjadi mengerikan saat dirinya merasa diintimidasi oleh seorang pria dengan mata biru yang berulang kali muncul dalam mimpinya. Bahkan, sosok itu menjadi nyata dan ikut serta berperan dalam kehidupan Amerta. Akankah Amerta memilih untuk menjadikan pria bermata biru itu sebagai pacar ketiganya atau justru dirinya yang terjebak dan harus meninggalkan kedua pacar setianya? [⚠️ALL PICT FROM PINTEREST] Start : 1 Desember 2023 Finish :