Percaya atau tidak, kehidupan itu seperti permen, ada banyak varian rasa.Ada manis, asam,pedas, bahkan pahit.Rasa manis pasti favorit bukan? Tapi dalam kehidupan, kita tidak bisa menentukan rasa permen yang kita mau.Berkali-kali makan permen manis, yang asam pasti ada jua, bukan tak mungkin kita menemukan yang pahit.
Hidup ini seperti permen begitu yakinnya, entah beruntung atau bagaimana, permen manis lebih sering muncul dalam hidupnya :')
-Asta Sadajiwa & Shakila Rieka Aqsha
.
Hallo pengelana kisah, cerita ini adalah gabungan hal-hal manis yang tidak pernah ku temui atau dapati, entahlah jika itu kalian. Tulisan pertama, tentunya banyak kekurangan,jika berkenan silahkan memberi saran <3
(Cerita ini murni dari otak sendiri!)
Glora Arzelia Nicholas, gadis cantik yang harus merelakan masa mudanya demi mengurus sang buah hati. Perkara insiden lima tahun yang lalu, tepat pada malam dimana ia tengah merayakan hari ulang tahunnya yang ke-17 tahun.
Seorang pria yang entah darimana datangnya menarik Glora kedalam toilet dan merenggut masa depan nya disana.
Lima tahun bukanlah waktu yang singkat untuk menyembuhkan sebuah luka, hingga pria tidak dikenal itu kembali hadir dengan sejuta kejutan.
"Menikah dengan ku atau ku hamili lagi dirimu?! "