Story cover for Unknown Reason by nurasiesblue
Unknown Reason
  • WpView
    Reads 273
  • WpVote
    Votes 71
  • WpPart
    Parts 11
  • WpView
    Reads 273
  • WpVote
    Votes 71
  • WpPart
    Parts 11
Ongoing, First published Sep 27, 2021
•𝗝𝗔𝗡𝗚𝗔𝗡 𝗟𝗨𝗣𝗔 𝗙𝗢𝗟𝗟𝗢𝗪 𝗦𝗘𝗕𝗘𝗟𝗨𝗠 𝗠𝗘𝗠𝗕𝗔𝗖𝗔•

Sepotong ilusi kerap muncul pada alam bawah sadarnya. Lilyana Patricia - langsung berubah pikiran dan bersedia menerima untuk bersekolah di Loversland International School. Pendidikan dengan segala peraturan serta kemewahan membuat siapapun tercengang.

Bagaimana tidak, kepergian seseorang ada kaitan pada bangunan pendidikan itu, seolah mengharuskan diri agar cepat memecahkan sebuah puzzle acak untuk di susun ulang kembali. 

Mendadak menemukan euphoria, ia turut merasa tekanan batin tanpa henti. Antara menarik diri dari tekanan, atau berjuang keras untuk berjalan cepat menuju seonggok pencerahan hidup. Jalan manakah yang harus dirinya tempuh?

------------------------------------------

"Di dalam sana, semua pencapaianku berakhir. Aku bingung harus senang atau sedih, tapi tetap saja aku kecewa."

•••••••••••••••

"Cahaya bintang segera muncul, adalah hari ke - 17 tahun akan di rayakan, namun... semuanya sirna. dan ekspektasi itu benar, ini.. menunjukkan akan segera bergabung pada hamparan bintang terang yang berhamburan."

•••••••••••••••

"Kekecewaan belum sampai di sana. Dia, bagian euphoria-ku, tersiksa karena bayangan tubuh ini."

------------------------------------------

• 𝐌𝐮𝐧𝐠𝐤𝐢𝐧 𝐛𝐞𝐛𝐞𝐫𝐚𝐩𝐚 𝐩𝐚𝐫𝐭 𝐭𝐞𝐫𝐝𝐚𝐩𝐚𝐭 𝐮𝐧𝐬𝐮𝐫 𝐤𝐞𝐤𝐞𝐫𝐚𝐬𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐥𝐚𝐦 𝐡𝐚𝐥 𝐩𝐞𝐫𝐤𝐚𝐭𝐚𝐚𝐧 𝐦𝐚𝐮𝐩𝐮𝐧 𝐭𝐢𝐧𝐝𝐚𝐤𝐚𝐧. 𝐇𝐚𝐫𝐚𝐩 𝐛𝐚𝐠𝐢 𝐩𝐞𝐦𝐛𝐚𝐜𝐚 𝐛𝐢𝐬𝐚 𝐦𝐞𝐧𝐲𝐢𝐤𝐚𝐩𝐢 𝐝𝐞𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐛𝐢𝐣𝐚𝐤 •
All Rights Reserved
Sign up to add Unknown Reason to your library and receive updates
or
#69misterisekolah
Content Guidelines
You may also like
Lumen Spei. [Ongoing] by gr1seomund0
14 parts Complete
❗️[WAJIB FOLLOW SEBELUM MEMBACA]❗️ "Jangan bohong, Ibu. Aku tau Ibu berharap agar aku bisa meraih semua kejuaraan sekolah sebagai tanda terima kasih karena sudah mengasuh aku selama ini." Ujar Arunika kepada Ibu angkatnya yang kini menatapnya dengan tatapan yang tak dapat diartikan. "Aru ..." "Aku tau Ibu ga setulus itu untuk merawat aku, Ibu mengharapkan agar aku meraih semua kejuaraan itu supaya Ibu bangga dengan aku dan itulah yang Ibu anggap sebagai tanda terima kasihku." Terangnya. Menjadi anak angkat dari seorang Ilmuwan yang sudah dikenal oleh penjuru dunia memanglah menyenangkan karena otomatis akan dikenal oleh penjuru dunia juga. Namun, pernahkah kalian berpikir apa sisi gelap dari seseorang yang bagus reputasinya seperti Ilmuwan Hanasta? Arunika Hasta Takarala dengan nasib malangnya malah merasakan hal itu. Hal yang terlihat menyenangkan bagi orang-orang yang tak tahu akan sisi gelap Ibu angkatnya. Ya, Ilmuwan Hanasta hanya mengasuh dirinya agar tidak lagi mendengar celetukan-celetukan yang memanaskan telinganya. Ilmuwan Hanasta sudah menyembunyikan hal itu, namun lambat laun ... Arunika semakin tahu apa yang Ibunya sembunyikan. Arunika yang sudah lelah mengurus diri demi Ibunya malah ditimpa dengan segala masalah yang terjadi di sekolah. Entah itu masalah di masa lalu, masalah yang tak teringat lagi, masalah laki-laki, masalah nilai ... semua itu menimpa Arunika secara bersamaan, membuat dirinya mau tak mau harus menyelesaikan semua itu secara sekaligus. ⚠️MENGANDUNG KEKERASAN⚠️ ⚠️WAJIB 13+ UNTUK MEMBACA⚠️
Become an Extra or Main Character [END] by abcde_zzZZ
36 parts Complete
Sebuah pertanyaan. Bagaimana caranya untuk bahagia? . . . Seorang perempuan yang hidup tanpa kebahagaiaan, kini mendapatkannya dengan mudah. Caranya? Tidak ada. Kebahagiaannya itu lenyap seolah ditelan bumi sejak ia lahir dan membuka matanya. Kehidupannya yang miris sungguh sangat disayangkan. Tapi, satu kejadian yang ia anggap itu adalah awal kebahagiaannya adalah... Saat ayahnya sendiri yang mengambil nyawanya. Sebuah kebahagiaan yang perempuan itu dapatkan sekian lama, akhirnya lenyap lagi karena suatu hal yang kembali terulang. Dalam mimpinya, seorang gadis memberinya harapan dengan hidup bahagia bersama orang-orang yang akan mencintainya. Tapi itu pun kembali lenyap seakan kebahagiaan enggan untuk dimiliki oleh perempuan itu. • • • Apakah kehidupan keduanya ini bisa menebus penderitaannya? Jika bisa, bagaimana cara mempertahankannya? Dan jawabannya selalu, TIDAK. • • • " Katanya, kebahagiaan tidak bisa terus dimiliki. Layaknya roda berputar, semua hal bisa didapatkan, meski itu hal yang tidak diinginkan. Semua hal yang didapatkan tidak akan selalu hal baik. Baik di dunia manapun, hal baik tidak selalu tetap. Itu bukanlah hal yang kekal. Tidak perlu juga mencari apa itu kebahagiaan dan bagaimana cara mendapatkan kebahagiaan. Karena saat mensyukuri semua yang kita miliki, saat itu juga kita akan merasakan kebahagiaan dengan cukup." Ucap seseorang yang sudah terbiasa menerima kebahagiaan selama hidupnya dan tidak pernah tahu apa itu kesengsaraan. . . . ⚠️⚠️⚠️ →Cerita ini murni hasil imajinasi saya sendiri❗ →Tidak menerima plagiarisme dalam bentuk apapun❗ →Mohon maaf jika mungkin ada beberapa kata yang kurang tepat atau salah pengetikan, dan juga mungkin ada kesamaan dalam nama atau watak karakter. ⚠️⚠️⚠️ ♡♡♡
My Darkness Girl[TAMAT] by sartika18_
31 parts Complete
17+ ✔||REVISI||✔ #Neverland High School Series : Mempersembahkan #Disponsori Oleh Teh Manis Buatan Ibu Bagi yang baca cerita ini makasih, karena Anda sudah mau meluangkan waktu Anda untuk sekedar lirik atau baca cerita dari saya. Dan maaf juga karena belum bisa memberikan cerita yang bagus untuk Anda yang sesuai dengan selera Anda( eh, selera?hm)....Gitu aja sih. . . . . . Cerita ini murni imajinasi saya. Yang suka sekali ngehalu. Dan beberapa adegan di dalamnya, sungguh hanya fiksi belaka. So, jangan di percaya yah. Sebab kepercayaan Anda hanyalah pada Tuhan, bukan pada cerita karangan saya. . . . . . Terdapat adegan-adegan yang perlu di skip bagi yang belum berumur tua. Hihihi, jadi yang di bawah umur tolong bijak ya dalam membaca. BACA PANDUAN DIBAWAH DEMI KENYAMANAN ANDA! -⚠Terdapat unsur-unsur yang dapat membuat otak mati rasa⚠ -⚠Tidak untuk reader yang baperan!⚠ -⚠Teruntuk yang suka ngehayal tinggi⚠ -⚠Tidak untuk diplagiat!⚠ -⚠Sangat tidak disarankan untuk yang dibawah umur dan yang berumur⚠ -⚠Mengandung konten yang merusak perasaan⚠ -⚠TANDA CEKLIS TELAH DI REVISI⚠ PERINGATAN! SEANDAINYA KAMU SEDANG BADMOOD DAN AKAN MEMBACA CERITA INI, MOHON TINGGALKAN! KARENA KEMUNGKINAN BADMOOD MU AKAN MERTAMBAH PARAH KALO KAMU MASIH MEMAKSA MEMBACA! OK, SY SUDAH MENGINGATKAN SO KALO KESAL JANGAN SALAHKAN SAYA! ^^ . . . Tidak ada deskripsi cerita! Wassalam, 🙄 ### Sekecil apapun kesalahan yang kamu lakukan dan itu mengganggu ketenangan saya. Maka mulai detik itu, kamu tidak berhak hidup dengan tenang. -Argina Khaislova A. Peringkat? #ke-1 Pembodohan (20/6/2021) #ke-2 Absurd (20/6/2021
You may also like
Slide 1 of 9
Aku Menyerah (COMPLETED) cover
LEITHLEACH cover
Cahaya [COMPLETED] cover
Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT) cover
THE NEW GIRL 2: ILLUSION [SELESAI] cover
Lumen Spei. [Ongoing] cover
Become an Extra or Main Character [END] cover
Badai Tak Berujung [ON GOING] cover
My Darkness Girl[TAMAT] cover

Aku Menyerah (COMPLETED)

51 parts Complete

[ FOLLOW DULU SEBELUM BACA] Kisah sederhana tentang seorang gadis bernama Oktavia Anastasya Nugraini yang harus berjuang demi mendapatkan cintanya. Rela terluka hanya demi bersanding dengan sang pujaan hati yang memiliki trauma masalalu. "Seandainya aku tau bahwa mencintaimu akan sesakit ini, aku lebih memilih untuk tidak mengenalmu. Karena kamu tidak pernah tau seberapa besar perjuangan ku untuk mendapatkan mu" -Oktavia " Aku tau kau menyukaiku dan aku menyadari itu, tapi aku mengabaikannya karena kamu bukan pilihanku. Tapi disaat kamu pergi, disaat itulah aku baru menyadari bahwa aku mencintaimu .." -Alex Mampukah Via mematahkan teori "Masalalu akan selalu menjadi pemenangnya", atau malah Via memilih mundur dan melupakan Alex? Penasaran dengan kisah mereka? Kuyyy kepoin!!! [ SELURUH CERITA HASIL PEMIKIRAN SENDIRI] Rank! #1-sadgirl [12/07/2025] #1 -rumit [28/05/2023] #1 -populer [16/04/2023] #1 -kisahcintasma [ 06/07/2021 ] #1 -fiksiumum [14/10/2022] #1 -brokenhome [ 17/07/2021 ] #1 -akukamudandia [13/09/2021] #1 -wattpadindonesia [13/03/2023] #2 -masaputihabuabu [ 12/09/2021] #2 -remaja [ 13/10/2021] #2 -youngadult [ 15/11/2021] #3 -cintasma [ 20/01/2022] #3 -sadgirl [ 27/06/2023] #3 -perjuangan [28/05/2024] #3 -konflik [12/08/2024]