Story cover for Dear You! [REVISI] by cannaditya_
Dear You! [REVISI]
  • WpView
    Reads 815
  • WpVote
    Votes 455
  • WpPart
    Parts 26
  • WpView
    Reads 815
  • WpVote
    Votes 455
  • WpPart
    Parts 26
Ongoing, First published Sep 27, 2021
Acha hanya ingin melewati masa orientasi sekolah dengan tenang. Tapi semua berubah saat ia satu gugus dengan Azhar, cowok populer yang penuh kejutan. Mereka ditugaskan mencari barang-barang aneh seperti "buah putri salju" dan "tongkat berlumpur," sebuah misi yang membawa mereka ke tempat dan kisah yang tak terduga.

Di tengah kebingungan dan tawa, Acha mulai melihat sisi lain dari Azhar. Bersama-sama, mereka belajar bahwa perjalanan ini bukan hanya soal tugas sekolah, tetapi juga tentang menemukan arti kedekatan yang sesungguhnya.

Akankah tugas ini berakhir dengan hubungan yang lebih dari sekadar teman segugus?

Ini adalah tentang menemukan tempat di mana hati merasa tenang untuk pulang. Tentang Acha dan Azhar, yang perlahan memahami bahwa kebahagiaan kerap kali datang dari hal-hal kecil yang tak pernah kita duga.

Cover by. Cistyart
All Rights Reserved
Sign up to add Dear You! [REVISI] to your library and receive updates
or
#202brokenheart
Content Guidelines
You may also like
DANADYAKSA by KumbangPolkadot
70 parts Complete
Danadyaksa adalah laki-laki dengan hidup yang sangat sederhana. Cibiran dan hinaan sering didapatkannya dari teman-teman satu sekolahnya terutama perempuan karena menggunakan sepeda motor beat berwarna hitam setiap berangkat sekolah. Orang tuanya meninggal ketika ia masih duduk di bangku SMP, meninggalkan dua orang adik yang harus Aksa hidupi. Menjadi Ayah, Ibu sekaligus kakak di usianya yang begitu belia bukanlah hal yang mudah. Aksa mulai bekerja semenjak orang tuanya meninggal untuk memenuhi kebutuhannya serta kedua adiknya yang masih kecil. Menjadi kuli bangunan, penjaga toko, pelayan restoran dan berbagai pekerjaan serabutan lainnya Aksa lakukan. Aksa pernah berkata: "Nggak papa gue nggak punya masa depan yang terjamin, tapi adek-adek gue harus punya masa depan. Harus jadi orang besar." Aksa tidak pernah memikirkan perihal cinta. Yang ia pikirkan hanyalah adik-adiknya. Bagaimana masa depan adiknya, bagaimana mendidik adiknya dengan baik dan bagaimana adiknya bisa menikmati hidup seperti anak lainnya yang penuh kebahagiaan dari keluarga. Namun, Aksa mulai tertarik dengan cinta semenjak ia mulai mengenal Alsava. Gadis yang dikenalnya sejak insiden Aksa yang tanpa sengaja menginjak kacamata Alsava. Tapi rasanya sangat tidak mungkin untuk memiliki Alsava yang latar belakang ekonominya sangat jauh beda dengan dirinya. Apakah mereka bisa bersama? Mungkin. Atau justru, tidak akan pernah bersama. ** "Sa, gue boleh suka sama lo, nggak?" "Tunggu gue sukses." ** "Gue kalo mau suka sama Alsava juga harus sadar diri. Gue orang nggak punya. Beda sama dia." ***
You may also like
Slide 1 of 8
GASA [end] cover
It Happen [ SLOW UPDATE ] cover
Love Or Hate(End) cover
Elvina [COMPLETED] cover
Awas Jatuh Cinta (Dalam Perbaikan) cover
Arranged Marriage gen Z cover
DANADYAKSA cover
BAD BOY SEKOLAH (SELESAI)  cover

GASA [end]

63 parts Complete

-Angkasa Series 2 "Masa SMA lo bakalan hambar, kalo cuma mentingin nilai doang! Gue bakal ajak lo ke zona paling nyaman yang belum pernah lo rasain sebelumnya." Kata semua murid Gara itu pangeran sekolah. Tapi nyatanya satu detik berdekatan dengan Gara saja sudah membuat Sasa bergidik ngeri. Gara Samudera adalah spesies cowok preman sekolah yang harus dihindari Sakura Galenka selama bersekolah di SMA Angkasa. Menjadi ketua kelas 11 IPA 2 adalah nasib buruk bagi Sasa karena dia harus sekelas dengan Gara dan juga ke empat anak buahnya. Rasa benci Sasa semakin menjadi ketika posisinya sebagai juara umum harus tergantikan akibat ulah Gara. Namun siapa sangka sejak munculnya Gara di hari-hari Sasa membuat semuanya berubah. Apa jadinya jika orang yang kamu suka membencimu di sekolah, dan apa jadinya jika orang yang kamu suka ternyata menyukai orang lain? Hanya 1% kemungkinan untuk bisa jadian. 𝐒𝐭𝐚𝐫𝐭𝐞𝐝 𝐰𝐫𝐢𝐭𝐢𝐧𝐠 𝟐𝟎𝟐𝟎 Rank: #2 fiksiremaja #2 sma #2 sekolah #2 romantis #1 coolgirl #1 acak #1 galau #1 masasma #1 cintasma #1 kisahremaja •Bukan cuma cinta-cintaan remaja aja. Ada masalah keluarga, persahabatan, dan masalah hidup yang akan bisa jadi pembelajaran. •Baper, ngakak, sedih, kesel, gemes semuanya ada disini, yang bikin kamu kangen masa-masa di SMA.