ALZAR
  • Reads 524,147
  • Votes 14,841
  • Parts 83
  • Reads 524,147
  • Votes 14,841
  • Parts 83
Complete, First published Oct 03, 2021
Alzar Gheo Majahesa,seorang lelaki berparas tampan dengan rahang yang kokoh,postur tubuh yang tinggi,gagah,dan jangan tinggalkan sifat dinginnya yang membuat kaum hawa terpana.Dan satu lagi Alzar adalah ketua dari geng motor bernama RAVENDRAS.

Azara Lesya Queen,bisa dibilang zara ini beda dari kebanyakan perempuan diluar sana,zara memiliki kepribadian yang jarang sekali dimiliki oleh kaum perempuan pada umumya ,menurut zara keluar masuk BK adalah hal yang wajar bagi seorang pelajar.

Disinilah kisah mereka dimulai,kehidupan yang bahkan sama sekali tidak mereka inginkan namun harus terjadi karna satu kesalahpahaman.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add ALZAR to your library and receive updates
or
#27anaksma
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Keylan (SELESAI) cover
Couple Goals (tahap revisi) cover
my home is you; rumahku adalah kamu cover
REGANTA ALVARENDRA [ON GOING]✓ cover
RAYENSYAH (END) cover
GAVIN 21+ cover
Laskar Pelangi[on going] cover
GASTARA cover
Only You [TAHAP REVISI] ✔️ cover
Love In The Purple Sea cover

Keylan (SELESAI)

44 parts Complete

[Belum di revisi!!] . . . Keylan, seorang lelaki yang tak hanya popular karena tampan, tetapi karena dia seorang Ketua Geng PASGAR (Pasukan Garuda) Generasi Ketiga. Geng motor besar di Jakarta, yang ditakuti. Kepopuleran Keylan membuatnya digandrungi banyak gadis. Tetapi tak ada satupun di antara mereka yang berhasil meluluhkan Keylan yang keras dan berhati dingin. Sampai datang seorang gadis nerd yang berhasil membuat kehidupan Keylan berubah. Kejadian di masa lalu Keylan, membuat dia berubah menjadi cowok berhati dingin dan keras. Namun karena hadirnya gadis itu, Keylan kembali merasakan kehangatan cinta setelah beberapa tahun tak ia dapatkan. Tetapi justru karena masa depan, pada akhirnya mereka harus terpisah jarak. #14 in keylan [9-4-2020] #58 in nerdgirl [25-4-2020] #51 in brutal [20-5-2020] #96 in cold [23-5-2020] #62 in gengster [10-11-2020] Start : 22 Maret 2020 Finish : 29 November 2020