TABIR CINTA AYYANA (TERBIT)
  • Reads 77,664
  • Votes 1,738
  • Parts 11
  • Reads 77,664
  • Votes 1,738
  • Parts 11
Complete, First published Oct 07, 2021
|SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA VERSI NOVEL.KALIAN BISA BELI DI IG CANDUPENA.ID|

Gus Arghi yang sedang kacau karena tiba tiba saja calon istrinya Hilya membatalkan pertunangan mereka secara sepihak membuat dirinya tidak bisa mengontrol dirinya sendiri .

Di sisi lain dirinya harus terikat hubungan dengan gadis bernama Ayyana Khaneishia Husein ,salah satu santri di pondok pesantren milik Abinya karena sebuah insiden yang membuat dia harus terikat dengan gadis itu ,sedangkan dia belum bisa melupakan Hilya. 

Namun Ayyana tetap bertekat mengambil   hati milik Gus Arghi, Walaupun dirinya ragu akannkah cintanya di sambut hangat oleh Gus Arghi atau tidak .

"Mencintai tak salah, tetapi mencintai yang di nikahi itu wajib. "Ayyana Khaneishia Husein. 

__________

JADIKAN SEBAGAI MOTIVASI !!!
AMBIL BAIKNYA BUANG BURUKNYA KAWAN .

AKU HANYALAH MANUSIA YANG TAK LUPUT DARI KESALAHAN !!!

JIKA KAMU BUKAN ANAK RAJA .ATAU ANAK ULAMA MAKA JADILAH PENULIS !!!

MAKA JADILAH PENULIS YANG BERMANFAAT YANG TULISANNYA BISA MEMBAWAMU KE SURGANYA .


INI ADALAH PUBLIHS KEDUA .CERITA INI PERNAH AKU PUBLISH SEBELUMNYA
All Rights Reserved
Sign up to add TABIR CINTA AYYANA (TERBIT) to your library and receive updates
or
#84inspirasi
Content Guidelines
You may also like
Aurora dan Takdir Cintanya [ REVISI ] by Radiskaandini_
2 parts Ongoing
[ FOLLOW TERLEBIH DULU SEBELUM BACA!! ] Judul sebelumnya: "Imam Untuk Aurora" ||Note 1|| JIKA ADA CERITA YANG SAMA TOLONG KASIH TAU YAAA GAISS! DI MOHON UNTUK TIDAK MEMPLAGIAT KARYA ORANG! TOLONG SALING MENGHARGAI!! TERIMAKASIH!! ||Note 2|| HASIL KARYA SENDIRI, MURNI PEMIKIRAN SENDIRI, HALU SENDIRI YANG DI KEMBANGKAN KE DALAM SEBUAH TULISAN INI HASIL SENDIRI!! Aurora, gadis berusia sembilan belas tahun, adalah sosok pemberontak yang gemar menantang bahaya di lintasan balapan liar. Hidupnya dipenuhi dengan kebebasan dan aturan hanyalah sesuatu yang selalu ia abaikan. Namun, di balik sikapnya yang liar dan tak terkendali, tersimpan sebuah rahasia yang hanya diketahui oleh enam sahabatnya. Tak pernah sekalipun terlintas dalam benaknya bahwa ia akan menikah di usia semuda ini. Namun, takdir berkata lain. Sang ayah telah merancang perjodohan yang tak pernah ada dalam rencana hidupnya. Sebuah keputusan yang mengguncang dunianya, mengikatnya dalam sebuah ikatan yang tak ia inginkan. Di sisi lain, Muhammad El-Fathan Zikri-pria berusia dua puluh lima tahun-hadir sebagai calon suaminya. Pria tegas, dingin, disiplin, dan nyaris tanpa kompromi. Putra kedua dari Kiai Alwi ini adalah seorang Gus terkemuka di Pesantren Al-Azhar, sosok yang dihormati dan dikagumi, terutama oleh para santriwati yang mengidolakan kedermawanan serta ketampanannya. Namun, bagi Aurora, ia bukanlah pangeran impian, melainkan belenggu yang mengancam kebebasannya. Akankah Aurora menerima takdir yang telah digariskan untuknya? Dan mampukah Gus Fathan mengubahnya menjadi sosok yang lebih baik, atau justru Aurora yang akan mengguncang dunianya? - Murni Hasil pemikiran sendiri. - Jika ada kata/nama tokoh/tempat yang sama mohon maaf karena tidak di sengaja. - NO PLAGIAT! karena nyari alur itu susah gaisss!! - TOLONG SALING MENGHARGAI!! Start : 18 Maret 2024 Revisi : 30 Juli 2024 Finish: -
𝑺𝒖𝒅𝒅𝒆𝒏𝒍𝒚 𝑩𝒆𝒄𝒂𝒎𝒆 𝑺𝒂𝒏𝒕𝒓𝒊𝒘𝒂𝒕𝒊 by Shezoyy_
37 parts Ongoing
𝑴𝒂𝒚𝒆𝒔𝒉𝒂 𝑯. 𝑬𝒂𝒓𝒕𝒉, 𝒈𝒂𝒅𝒊𝒔 𝒏𝒂𝒌𝒂𝒍 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒉𝒂𝒓𝒖𝒔 𝒎𝒆𝒏𝒈𝒈𝒂𝒏𝒕𝒊𝒌𝒂𝒏 𝒑𝒆𝒓𝒂𝒏 𝒌𝒂𝒌𝒂𝒌 𝒌𝒆𝒎𝒃𝒂𝒓𝒂𝒏𝒏𝒚𝒂 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒔𝒆𝒍𝒂𝒍𝒖 𝒅𝒊𝒔𝒂𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒐𝒍𝒆𝒉 𝒌𝒆𝒍𝒖𝒂𝒓𝒈𝒂 𝒅𝒂𝒏 𝒔𝒆𝒎𝒖𝒂 𝒐𝒓𝒂𝒏𝒈. 𝑴𝒆𝒏𝒊𝒌𝒂𝒉 𝒅𝒆𝒏𝒈𝒂𝒏 𝑮𝒖𝒔 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒕𝒆𝒓𝒌𝒆𝒏𝒂𝒍 𝒅𝒊𝒏𝒈𝒊𝒏 𝒎𝒆𝒎𝒃𝒖𝒂𝒕𝒏𝒚𝒂 𝒔𝒆𝒎𝒂𝒌𝒊𝒏 𝒕𝒆𝒓𝒋𝒆𝒓𝒂𝒕 𝒅𝒂𝒍𝒂𝒎 𝒃𝒂𝒏𝒚𝒂𝒌𝒏𝒚𝒂 𝒌𝒂𝒔𝒖𝒔 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒉𝒂𝒓𝒖𝒔 𝒅𝒊𝒔𝒆𝒍𝒆𝒔𝒂𝒊𝒌𝒂𝒏 𝒐𝒍𝒆𝒉𝒏𝒚𝒂 𝒔𝒆𝒏𝒅𝒊𝒓𝒊. "𝑨𝒌𝒖 𝒎𝒆𝒎𝒃𝒆𝒏𝒄𝒊 𝒍𝒂𝒏𝒈𝒊𝒕 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒄𝒊𝒏𝒕𝒂𝒊 𝒐𝒍𝒆𝒉 𝒓𝒊𝒃𝒖𝒂𝒏 𝒎𝒂𝒌𝒉𝒍𝒖𝒌 𝒉𝒊𝒅𝒖𝒑, 𝒏𝒂𝒎𝒖𝒏 𝒂𝒌𝒖 𝒎𝒆𝒏𝒄𝒊𝒏𝒕𝒂𝒊 𝒃𝒖𝒎𝒊 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒋𝒂𝒅𝒊𝒌𝒂𝒏 𝒕𝒆𝒎𝒑𝒂𝒕 𝒃𝒆𝒓𝒑𝒊𝒋𝒂𝒌 𝒖𝒏𝒕𝒖𝒌 𝒔𝒆𝒎𝒖𝒂 𝒐𝒓𝒂𝒏𝒈" 𝑯𝒊𝒏𝒈𝒈𝒂 𝒔𝒖𝒂𝒕𝒖 𝒌𝒆𝒂𝒅𝒂𝒂𝒏 𝒎𝒆𝒏𝒅𝒆𝒔𝒂𝒌𝒏𝒚𝒂 𝒖𝒏𝒕𝒖𝒌 𝒔𝒆𝒈𝒆𝒓𝒂 𝒌𝒆𝒎𝒃𝒂𝒍𝒊 𝒑𝒂𝒅𝒂 𝒔𝒂𝒏𝒈 𝑷𝒆𝒏𝒄𝒊𝒑𝒕𝒂. 𝑴𝒆𝒏𝒊𝒏𝒈𝒈𝒂𝒍𝒌𝒂𝒏 𝟐 𝒎𝒂𝒍𝒂𝒊𝒌𝒂𝒕 𝒌𝒆𝒄𝒊𝒍 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒃𝒂𝒓𝒖 𝒔𝒂𝒕𝒖 𝒃𝒖𝒍𝒂𝒏 𝒊𝒂 𝒕𝒆𝒎𝒂𝒏𝒊. "𝑴𝒚 𝒔𝒊𝒔𝒕𝒆𝒓. 𝑷𝒍𝒆𝒂𝒔𝒆 𝒌𝒏𝒐𝒘. 𝑰'𝒎 𝒅𝒐𝒏'𝒕
You may also like
Slide 1 of 10
HALLO! GUS TAMPAN cover
Aurora dan Takdir Cintanya [ REVISI ] cover
OLD MONEY, ORINE cover
Gus Syaki Dan Sella cover
𝑺𝒖𝒅𝒅𝒆𝒏𝒍𝒚 𝑩𝒆𝒄𝒂𝒎𝒆 𝑺𝒂𝒏𝒕𝒓𝒊𝒘𝒂𝒕𝒊 cover
Stay With Me, Ameera (END)  cover
Kendali Rasa [TAMAT] cover
Hello, KKN! cover
Lentera Takdir Kita [ON GOING] cover
Dark Love cover

HALLO! GUS TAMPAN

7 parts Ongoing

Bagaimana jika gadis nakal yang tak tau aturan di paksa masuk pesantren lalu bertemu jodohnya disana? Cerita ini berlatar belakang tentang percintaan. Mengisahkan tentang Ara yang di paksa oleh sang ayah untuk menuntut ilmu di pesantren karna dirinya terlalu nakal,dan saat di pesantren ternyata ia juga bertemu jodohnya disana. Bagaimanakah kelanjutan cerita Ara di dunia pesantren?