Alya Faresha Alexander. Perempuan yang kerap disapa Alya seodang Ketua Osis SMA Gelora Bangsa, memiliki misi untuk membongkar kejahatan orang-orang yang terlibat di perusahaan milik keluarga Alexander dan berusaha sembuh dari amnesia yang di deritanya.
Reynald Dafian Ardana, siswa SMA Gelora Bangsa, seorang ketua geng Aster. Geng terbesar di Bandung. Lelaki humoris dan tampannya yang mengalahkan para lelaki se-seantero sekolah, ingin balas dendam kepada orang yang menyebabkan kedua orangtuanya meninggal dan membantu misi seorang Alya Faresha Alexander.
Alvino Bastian Adiwijaya. Seorang siswa pindahan dari SMA Taruna Bakti. Sifatnya yang sama seperti papanya itu membuat misi Alya berantakan bahkan Alya sempat menyerah. Namun ada satu hal yang membuat lelaki itu ingin membantu Alya memecahkan masalah tersebut.
Alya sempat berpikir untuk berhenti bertindak untuk menjalankan misi atau lanjut dengan masuk ke kandang musuh?
Apakah Reynald jadi balas dendam ke seseorang?
Apakah semua akan berjalan sesuai rencana, ketika perasaan, pertikaian, persahabatan, dan berbagai problematika perusahaan diuji?
Aziel, bocah pengidap asma yang petakilan. Gayanya selangit dan ga pernah mau kalah.
"Gua adiknya si epan"
"Emang gua anak pemilik sekolah! Lo iri aja sama gua karena bapak Lo lebih miskin"
×××
"Epan!! Numpang! Anterin gua pulang"
"Epan!! Mobil gua mogok"
"Epan!! Beliin makanan"
"Epan!! Jangan marah marah"
×××
"Epan!!! Gua adik lo kan?"
"Ga usah ngaku ngaku"
Sebenarnya Aziel itu adik dari Evan? Atau hanya ngaku ngaku saja agar terlihat kaya?