SCYLLA'S WAY
  • Reads 276,092
  • Votes 67,492
  • Parts 94
  • Reads 276,092
  • Votes 67,492
  • Parts 94
Complete, First published Oct 09, 2021
[Telah diterbitkan]

Sepuluh tahun yang lalu, tepat saat Ethan pergi berlayar. Meninggalkan harta karun berharganya, Sang Adik. Ia membuat janji, bersumpah ia akan kembali. Sayang sekali, janji tersebut hanya omong kosong semata. Ethan tak pernah kembali, seolah ditelan samudera, tenggelam bersama kebenaran yang dirahasiakan semesta.

Kini, Sang Adik telah tumbuh. Rasa rindunya tak dapat lagi dibendung, ia nekat mengarungi samudera, mencari keberadaan kakaknya. Namun, di tengah badai menerjang tekadnya, ia selalu dihubungkan oleh orang-orang aneh yang menemaninya dalam perjalanan. Satu persatu dari mereka menyimpan latar belakang yang memilukan. Hari demi hari, jarak antara dia dan kakaknya semakin terkikis. Perlahan langkahnya membuka bagian dari kebenaran lain yang terkubur dalam-dalam.

Perjalanan penuh tantangan yang tak pernah dibayangkan. Bertaruh nyawa di setiap ancaman. Pula berkunjung ke pulau-pulau baru dan bertemu dengan makhluk-makhluk unik. Segala rintangan dan halangan bahkan mengancam para Dewa. Apakah Arienne dan krunya akan mendapat berkah? Atau malah mendapat murka?

Petualangan mengharukan dari bajak laut di mulai!


Start - 10 Oktober 2021
End  - 6 April 2022

Do not copy anything from this story. Let's just respect each other, shall we?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add SCYLLA'S WAY to your library and receive updates
or
#156action
Content Guidelines
You may also like
ALIEN | Yeonjun by pageunbin
50 parts Complete
[Longstory] [Selesai, belum di revisi] Ini kisah tentang dua makhluk ciptaan Tuhan, pemilik kehidupan yang berbeda. Shin Yurin, seorang gadis cantik asal Seoul yang hanya hidup di lingkungan rumah sedari kecil hingga ia memasuki usia dewasa. Jika kalian menganggap Yurin adalah gadis biasa yang selalu berkeliaran di lingkungan luar, memiliki pergaulan yang luas, sifatnya sama seperti gadis pada umumnya itu salah besar. Yurin memiliki penyakit mental ringan yang di sebabkan oleh cara asuh yang salah, ia memiliki imajinasi liar dan tidak wajar, hidupnya hanya di temani oleh lingkungan Sekolah dan Rumah. Sementara itu... Choi Yeonjun, seorang pemuda alien yang merupakan anak dari pemimpin negeri Mars. Pemuda yang bertanggung jawab untuk membantu ayahnya melindungi penduduk dari ancaman orang asing pemberantas tahta. Sampai suatu ketika, Yeonjun yang pergi dari kotanya untuk meminta bala bantuan agar ancaman penduduk dari orang asing itu cepat tertindas. Tiba tiba saja kendaraan yang ia gunakan rusak dan lepas landas menuju planet Bumi. What do you think about this story? Sepertinya seorang gadis rumahan yang terganggu mentalnya tidak ada hubungannya pada seorang alien. Berani membaca cerita ini? Berarti kamu adalah orang yang berimajinasi tinggi, seperti Yurin. Note : Ini karya pertamaku dan masih banyak kekurangan, kalau kalian nemuin kata-kata yang alay di dalam buku ini. Percayalah, memang:) Dan, tolong kalau baca cerita ini satu hari satu bab aja. Jangan lebih, kalau bisa setengah bab sehari. Aku gak mau matamu sakit, jangan keseringan main hp! Di cicil aja. @eunbin_c Semi baku. [Yeonjun >< Yurin] [fantasi] Start : 19 Juni 2020 Finish : 1 Februari 2021
Roses Wolves [ Jay ENHYPEN ] by JeyKey_Min
88 parts Complete
SUDAH TERBIT DI IRRIDESA PUBLISHER Genre [ Historical Fiction ] [ Drama ] [ Action ] [ Mystery ] [ Time Traveller ] Dihukum mati atas kesalahan yang tidak dia perbuat membuat Lee Eun-Kyu ( Ahn Yujin ) merasa diperlakukan secara tidak adil. Tapi dia tidak berdaya dibawah kuasa Park Sunghoon, Sang Pangeran Mahkota kerajaan Allentavia. Eunkyu lantas mengadu pada Sang Dewa atas ketidakadilan yang dia terima. Berharap kalau Dewa akan melakukan sesuatu untuk menolongnya. Tapi siapa yang menyangka, kalau dia menerima kejutan dari Dewa? Dewa menghidupkannya kembali, namun membawanya ke masa 10 tahun yang lalu, ketika dia masih berusia 17 tahun! Perlahan-lahan namun pasti, Eunkyu mulai menyusuri kembali jalan hidupnya sembari berubah menjadi sosok Eunkyu yang baru. Memanfaatkan 'kesempatan' yang Dewa berikan yang kemudian malah mempertemukannya dengan seorang pangeran yang sangat angkuh, keras kepala, dan punya ambisi besar untuk menjadi raja. Dialah Park Jongseong, Pangeran Tertua yang seharusnya menjadi Pangeran Mahkota, sang pewaris tahta kerajaan yang seharusnya dan bukan Sunghoon, yang merupakan adiknya. Fakta hilangnya Jay dari silsilah keluarga kerajaan dan hak warisnya ternyata adalah kunci bagi Eunkyu untuk mengungkap para pengkhianat kerajaan yang sebenarnya. Meskipun Eunkyu harus bertahan menjadi kekasih palsunya selama bertahun-tahun dalam sebuah kesepakatan, kontrak, dan taruhan. "Kau harus jadi kekasihku mulai hari ini, Nona Marquess Lee. Kau tahu betapa beruntungnya dirimu." - Park Jong-Seong. __ __ WARNING!! Mengandung ( banyak ) plot twist, tiati mumet :) Start = 8 Maret 2021 Finish = 11 September 2021 Revisi = 11 Juni 2022 Finish Revisi = ❌ Even though this book is finished, MinMin harap readers baru gak ragu untuk tetap meramaikan book ini^^ thankiee Cover by - Noisa_art
You may also like
Slide 1 of 10
TEST ✔ | TERBIT cover
JADI COWO cover
Akad Rahasia  cover
ALIEN | Yeonjun cover
𝐂𝐡𝐨𝐨𝐬𝐞 𝐌𝐞 𝐨𝐫 𝐃𝐢𝐞 cover
Roses Wolves [ Jay ENHYPEN ] cover
Tiga Ribu Senja cover
TALUN SYAULAM #WONBIN #RIIZE cover
Girl With a Blood | Hendery ✓ cover
Transmigrasi si Bulat [END]  cover

TEST ✔ | TERBIT

38 parts Complete

[TELAH DIPINANG OLEH CHARS PUBLISHER] ⚠ Berisi adegan gore dan kata-kata kurang menyenangkan. Tidak disarankan untuk adek2 dibawah 15 tahun ⚠ Tes tahunan itu kembali diselenggarakan, hebatnya 200 siswa dengan nilai terbaik di seluruh SMA Seoul yang akan mengikuti tes 'spesial' ini adalah setengah dari kelas 12 angkatan 2020 SMA Gyeonghi. Ini tentu sangat membanggakan. Pasalnya, beberapa tahun belakangan SMA Gyeonghi belum mampu memecah rekor semacam ini. Tak ketinggalan geng "Apollo" yang juga turut masuk dalam jajaran siswa hebat ini. Namun, bagaimana jika tes "spesial" tersebut justru membawa malapetaka bagi mereka semua? Tes yang seharusnya membawa mereka menuju masa depan cerah kini berubah jadi bencana. Akankah Apollo mampu mencari jalan keluarnya? #7 (Pembantaian) - 22 Mei 2020 #6 (Pembantaian) - 1 Desember 2020 #4 (Pembantaian) -15 Mei 2021 #10 (tomorrowxtogether)-28 Mei 2021 #9 (tomorrowxtogether) -10 Juni 2021 Genre : Thriller, Psikopat Aku minta supportnya ya guys buat cerita aku kali ini, doakan mudah2an bisa fast update. Kalau semisal slow, ya maaf berarti aku lagi sibuk 😅 Kalian tahu kan cara menghargai penulis? Plis pencet lambang bintang di pojok kiri, tambahkan work aku ke perpustakaan kamu biar langsung dapat notif pas update chapter terbaru. Dan jangan pelit2 komentar dan sarannya ya, biar akunya semangat update dan itu juga sebagai bukti kita saling menghargai sesama penulis dan penggemar wattpad.