cerita ini menceritakan seorang ibu yang bernama cinta yang baru saja melahirkan putrinya yang sangat cantik namun sayangnya cinta harus kehilangan putrinya saat putrinya berusia 2 hari dari kelahirannya cinta memiliki saudari bernama Dinda, Dinda adalah wanita yang ingin sekali memiliki anak, namun dinda tidak bisa memiliki anak dikarenakan usianya yang sudah tua saat menikah Pada suatu hari Dinda pergi ke panti asuhan untuk mengadopsi seorang putri yang cantik. saat Dinda sedang melihat lihat , Dinda melihat seorang putri yang sangat cantik dan imut. ketika melihat putriku dinda seketika jatuh cinta kepada putri itu, dan berniat untuk mengadopsi nya. saat indah selesai mengurus surat surat pengadopsian publik aja itu dan mengurus akta kelahiran itu putrinya itu diberi nama Caca. setelah itu Caca dibawa kerumah cinta untuk memberitahukan cinta bahwa Dinda baru saja mengadopsi seorang putri yang sangat cantik dan lucu. saat cinta melihat caca ,perasaan cinta mengatakan bahwa cacah adalah putrinya karena entah mengapa saat ia dekat dengan caca rasa hatinya terasa lebih tenang. karena Dinda merasa kasihan kepada cinta karena cinta terus melihat putrinya dan ingin menggendongnya dinda pun mempersilakan cinta untuk menggendong caca saat cinta sedang mengandung caca tak sengaja kain bedong caca terbuka dan terlihat bahwa di telapak kaki caca terdapat sebuah tanda lahir yang sama dengan tanda lahir yang dimiliki oleh putri dari cinta. saat melihat itu cinta semakin yakin kalau cacah adalah putrinya Namun karena tidak nyaman dengan Dinda cinta hanya diam dan hanya pura pura tidak tahu. Halo guys 😁,author Via mau cerita lagi nih😎😎🙏🙏 ingat ya sebelum dibaca di vote dulu, dikomen, dan dibagiin ya....😀😀🙏🙏🙏 supaya aku makin semangat nulisnya ya...😂😂 jangan lupa ya aku ngaku difollow😂😂😂🙏🙏🙏 selamat membaca.....All Rights Reserved
1 part