Chivalric Romance: Legend of Round Table
  • Reads 194
  • Votes 24
  • Parts 2
  • Reads 194
  • Votes 24
  • Parts 2
Ongoing, First published Oct 20, 2021
Perang Dunia adalah mimpi buruk, terutama bagi tentara yang terjun langsung ke dalam pertempuran tersebut. Namun, bertahan hidup di abad pertengahan sebagai seorang wanita ternyata sama buruknya.

Menyadari dirinya mengalami sesuatu yang irasional--terlempar ke masa lalu di Inggris tahun 592 Masehi, membuat luka fisik yang dialami Louisa menjadi semakin parah. Ditambah gangguan kecemasan dan krisis identitas, menyebabkan gadis yang pernah berpartisipasi dalam Perang Dunia ke-3 tersebut kerap berpikir untuk mati.

Akan tetapi, kehadiran seorang pria bernama Arthur, perlahan membuat Louisa kembali menemukan alasan untuk tetap hidup.

───⊱⊰───
"Mengapa kau tidak membunuhku saja? Aku lelah, mimpi buruk itu terus menghantuiku setiap saat." -Louisa Jeanette






____________________________________________

Start → 12 Februari 2024
End → -
Publish setiap hari Minggu

Manip cover by @varn_design
Original story by @Daiyasashi

____________________________________________

©2024 Daiyasashi

PS: cerita ini cocok untuk kalian yang menyukai Arthurian Legend dan sejarah.
All Rights Reserved
Sign up to add Chivalric Romance: Legend of Round Table to your library and receive updates
or
#574king
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
TABITHA [END] cover
Ibu Antagonis (Segera Diterbitkan) ✓ cover
Become An Antagonist  cover
Honey in His Venom (On Going) cover
DANGER cover
AKU DAN OM 21++  cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
I'm Not A Villainess (End) cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover

TABITHA [END]

48 parts Complete

Blur : Apa yang kamu lakukan jika mengulang waktu kembali? Tabitha Veronika Miller sosok gadis yang diberi kesempatan untuk mengulang waktu kembali, kematian tragis serta dendam yang membara membawa dirinya menjadi antagonis di kehidupan keduanya ini. Tidak ada Tabitha yang mudah di tipu, di rayu, pemaaf, dan penurut, yang ada kini hanya Tabitha licik dan pendendam, serta tidak mudah di provokasi. 17+ [ obsesi crazy + kekerasan+ kissing ] [Story Rebirt ke-1] ________________ [FOLLOW SEBELUM BACA, UNTUK MEMBUKA BEBERAPA PART YANG TERKUNCI DARI WEB] Yang suka tokoh utamanya jadi pelakor wajib baca sekarang juga. Tapi kalau yang anti pelakor bisa langsung SKIP aja gausah baca! Penulis amatiran, masih banyak typo dan kata yang kurang tepat. [BELUM REVISI] Cerita TABITHA hanya berada di akun ini saja serta aplikasi wattpad. Jadi jika kalian menemukan kesamaan cerita ini serta ada di aplikasi lainnya, itu termasuk PLAGIAT. Kalian bisa memberitahu saya.