Tanpa Peran : TRANSMIGRASI LETTYARA
  • Reads 731,854
  • Votes 75,552
  • Parts 45
  • Reads 731,854
  • Votes 75,552
  • Parts 45
Complete, First published Oct 23, 2021
[TRANSMIGRASI I]

KARYA PERTAMA


-------------------------------

tentang Lettyara Imanuel, gadis panti yang tertabrak mobil karna ingin membantu seekor anak kucing menyebrang jalan. tak di sangka dia malah bertransmigrasi ke dalam novel yang dia baca sebelum tertabrak mobil.

dan lebih parahnya lagi, dia bukan masuk ke dalam tokoh protagonis maupun antagonis. dia malah masuk ke dalam raga seorang figuran yang bahkan namanya saja tidak pernah di sebutkan.

bagaimana Lettyara menjalankan hidupnya di dampingi oleh sistem non akhlak? dan juga bagaimana dia menjalankan misi yang di berikan oleh sistem tersebut? yukk langsung cuss liat!

------------------

"WHATT!!! KEMANA PERGINYA KULIT PUTIH MULUS KINCLONG GUE? KENAPA BURIK GINI? Ini lagi kenapa gue ngerasa kalo gue pendek? Padahal kan gue tinggi? KENAPA BAJU GUE JADI KAYA GEMBEL GINI? Semiskin-miskinnya gue, gue gabakal pake baju kaya gini."

......................

[Selamat datang tuan rumah]

--------------------------------------







start : 23 oktober 2021
finish : 22 Juli 2024


Banyak kata-kata kasar, harap bijak dalam membaca.
All Rights Reserved
Sign up to add Tanpa Peran : TRANSMIGRASI LETTYARA to your library and receive updates
or
#236bts
Content Guidelines
You may also like
THE HEARTLESS ANTAGONIST by LintangKurnia0
56 parts Ongoing
"Lagipula, gadis sepertimu...." "Benar-benar membuatku muak," seraya mengucapkan kata terakhir tersebut ia langung mengayunkan pedangnya kearah si gadis yang sudah terlihat tidak memiliki hasrat untuk hidup. Slashhh... Dengan sekali tebasan, kepala gadis malang itu sudah terpisah dari tubuhnya. Dengan hilangnya nyawa sang gadis, maka berakhir pula lah kisah hidup Natasha Luvius si gadis antagonis yang dibenci semua orang bahkan keluarganya sendiri, dan ceritapun dimulai. Natasha Luvius adalah tokoh salah satu tokoh novel best seller yang berjudul "Queen of Levant". Ia hanyalah tokoh antagonis minor yang tidak pernah dianggap bahkan oleh ayah dan kakaknya sendiri dan akan mati bahkan sebelum cerita benar-benar dimulai, tepatnya saat cerita masih dalam bagian prolog. Bagaimana jika Jessica Arthea, seorang Aktris papan atas dan pebisnis handal yang mati karena kecelakaan pesawaat saat akan menghadiri Paris Fashion Week harus menggantikan tokoh antagonis malang itu? Apakah ia yang dijuluki rubah licik yang cantik akan pasrah dengan keadannya atau malah ia akan melakukan segala cara untuk bertahan hidup di dunia fantasi bertemakan sihir itu? Jangan mengharapkan tokoh utama kita akan bersifat melankolis dan merengek untuk pulang, dan jangan harapkan tokoh utama kita ini memiliki sifat bobrok kekanak-kanakan yang malah bisa menarik perhatian para pria. Dia adalah seorang wanita anggun dan berkelas dengan ambisi tinggi untuk mendapatkan apapun dengan resiko apapun. Dia adalah seorang wanita yang bahkan dengan idenya bisa dengan mudah menggemparkan dunia. Dan dia adalah seorang wanita yang bertekad untuk menaklukan novel bodoh itu menggantikan sang antagonis malang, Natasha Luvius. #5 Romance #1 Duke #1 rebirth #1 kerajaan #1 Fiksiilmiah #2 Kaisar #3 Fiksi sejarah #3 Villain
EXTRA CAST TRANSMIGRATION✓ by diahayusftri_03
51 parts Ongoing
[ SUDAH TERBIT ] [ BEBERAPA PART DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN ] [ KARYA INI TIDAK UNTUK DI PLAGIAT!!! ] [ WALAUPUN UDAH END HARUS TETEP DI VOTE YA CANTIK / GANTENG ] [ BANYAK KATA KATA KASAR DAN ADEGAN YANG TIDAK PATUT UNTUK DI TIRU ] Alysha Putri Radhitya gadis cantik sejuta pesona yang harus merenggang nyawa karena di tusuk menggunakan pisau oleh sahabat nya sendiri. Alysha kira dirinya sudah berada di rumah sakit atau liang lahat ternyata pemikiran nya salah, dia bertransmigrasi ke dalam novel ber-genre romance 'Shaka & Debora'. ° ° ° Aleysha Sky Pradipta gadis manis kapten basket putri yang hanya berperan sebagai figuran di dalam novel 'Shaka & Debora'. Tokoh Aleysha hanya terlihat beberapa scene saja, yang pertama pada saat melihat pembullyan di kantin Aleysha mendapat dialog sedikit dan kedua saat melerai aksi pembullyan di lapangan bertepatan dengan dia yang sedang tanding basket "Menjadi figuran lebih baik daripada menjadi protagonis ataupun antagonis" -Alysha Putri Radhitya ° ° ° SAYA MENULIS CERITA INI HANYA DI WATTPAD, JIKA DI APLIKASI LAIN ADA YANG SAMA SEPERTI CERITA SAYA ITU ARTINYA PLAGIAT! RANK🏅 #1 in kejam [ 24/09/2021 ] #1 in dunianovel [ 24/09/2021 ] #1 in figuran [ 24/09/2021 ] #1 in bakuhantam [ 26/09/2021 ] #1 in highschool [ 28/09/2021 - 23/10/2021 ] #1 in tawuran [ 28/09/2021 ] #1 in badboy [ 29/09/2021 ] #1 in bucin [ 30/09/2021 ] #1 in licik [ 30/09/2021 - 17/10/2021 ] #1 in babyboy [ 01/10/2021 ] #1 in mostwanted [ 19/10/2021 - 17/11/2021 ] #3 in fiksiremaja [ 21/10/2021 ] Start : 21 - September - 2021 End : 04 - Oktober - 2021
ANTARES by rweinda
61 parts Complete
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan dengan Ares, Ketua Geng Motor Calderioz. Sayangnya ini bukan cerita tentang ketua geng motor yang bertemu gadis lugu, polos, dan perhatian. Zea lebih dari sekadar itu. Dibalik wajah cantiknya, Zea menutup rapat sejuta rahasia yang tak terduga. Untukmu, dan untuk Antares. #1 IN FIKSIREMAJA [09/08/22] #1 IN FIKSIREMAJA [05/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [06/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [07/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [08/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [09/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [10/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [11/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [12/02/20] #1 in junior [17/08/2024] #1 in fiction [24/12/23] #1 in junior [24/12/23] #1 in solid [27/09/23] #1 in junior [14/12/21] #1 in romantis [29/03/21] #1 in badboy [06/11/20] #1 in revenge [09/09/20] #1 in teen [24/05/20] #1 in sahabat [03/05/20] #1 in teenlit [01/05/20] #1 in highschool [06/03/20] #1 in junior [01/03/20] #1 in baper [30/01/20] #1 in love [28/01/20] #1 in sma [23/01/20] #1 in indonesia [23/01/20] #1 in solid [12/01/20] #1 in geng [07/01/20] #1 in mostwanted [12/12/19] #1 in fiction [28/11/19] #1 in ketua [02/11/19] #1 in teenlife [20/10/19] #1 in senior [02/09/19] #1 in manurios [17/08/19] © 2019, 24th June, ANTARES by Rweinda. All Rights Reserved.
You may also like
Slide 1 of 8
THE HEARTLESS ANTAGONIST cover
Transmigrasi Antagonis Ara (END) cover
Sheanetta's New Soul  (Tahap Revisi) cover
MENCURI PERAN (Terbit) cover
SAMUEL cover
EXTRA CAST TRANSMIGRATION✓ cover
ANTARES cover
WHATTT? Gue Antagonist? cover

THE HEARTLESS ANTAGONIST

56 parts Ongoing

"Lagipula, gadis sepertimu...." "Benar-benar membuatku muak," seraya mengucapkan kata terakhir tersebut ia langung mengayunkan pedangnya kearah si gadis yang sudah terlihat tidak memiliki hasrat untuk hidup. Slashhh... Dengan sekali tebasan, kepala gadis malang itu sudah terpisah dari tubuhnya. Dengan hilangnya nyawa sang gadis, maka berakhir pula lah kisah hidup Natasha Luvius si gadis antagonis yang dibenci semua orang bahkan keluarganya sendiri, dan ceritapun dimulai. Natasha Luvius adalah tokoh salah satu tokoh novel best seller yang berjudul "Queen of Levant". Ia hanyalah tokoh antagonis minor yang tidak pernah dianggap bahkan oleh ayah dan kakaknya sendiri dan akan mati bahkan sebelum cerita benar-benar dimulai, tepatnya saat cerita masih dalam bagian prolog. Bagaimana jika Jessica Arthea, seorang Aktris papan atas dan pebisnis handal yang mati karena kecelakaan pesawaat saat akan menghadiri Paris Fashion Week harus menggantikan tokoh antagonis malang itu? Apakah ia yang dijuluki rubah licik yang cantik akan pasrah dengan keadannya atau malah ia akan melakukan segala cara untuk bertahan hidup di dunia fantasi bertemakan sihir itu? Jangan mengharapkan tokoh utama kita akan bersifat melankolis dan merengek untuk pulang, dan jangan harapkan tokoh utama kita ini memiliki sifat bobrok kekanak-kanakan yang malah bisa menarik perhatian para pria. Dia adalah seorang wanita anggun dan berkelas dengan ambisi tinggi untuk mendapatkan apapun dengan resiko apapun. Dia adalah seorang wanita yang bahkan dengan idenya bisa dengan mudah menggemparkan dunia. Dan dia adalah seorang wanita yang bertekad untuk menaklukan novel bodoh itu menggantikan sang antagonis malang, Natasha Luvius. #5 Romance #1 Duke #1 rebirth #1 kerajaan #1 Fiksiilmiah #2 Kaisar #3 Fiksi sejarah #3 Villain