TELAH DIBUKUKAN.
Terbit di Lovrinz Publisher
***
[KETIKA KAU JATUH CINTA PADA MUSUHMU]
Aquileia merasa hidup nya sangat sengsara setelah bertemu dengan Alvaro. Pria itu selalu mengganggu dirinya tiap kali ada kesempatan.
"Bisa nggak sih sehari aja lo nggak ganggu gue? nggak capek lo?" bentak Aquileia.
"Gue bakal berhenti ganggu lo, dengan satu syarat. Di ulangan nanti lo nilai lo harus lebih tinggi dari gue!"
"Oke," balas Aquileia.
Baginya nilai bukan apa-apa. Ia selalu berada di urutan pertama setiap kali ada ulangan.
"Tapi..."
Aquileia menatap Alvaro yang menggantung kalimat nya.
"Kalau nilai gue lebih tinggi, lo harus kissing sama gue!"
"LO GILA!" pekik Aquileia.
"Yes or No?" tanya Alvaro.
•••••••••••••••••••••••••••••••••••••••
Ini cerita tentang dua orang yang selalu bertengkar, menjadi musuh, selalu memperebutkan posisi nomor satu di sekolah nya. Menjadi kebanggaan para guru, most wanted di sekolah dan menjadi buah bibir sekolah lain. Semua mereka lakukan, tak pernah ada yang unggul, posisi mereka selalu sama, kepintaran mereka juga sama. kepopuleran mereka juga sama.
Ini adalah cerita tentang mereka.
21+
Demi membayar biaya perawatan kekasihnya yang sedang Koma akibat kecelakaan, Bianca terjebak menjadi Maid di Rumah mewah milik keluarga Richard Allexander.
Tanpa bianca sadari hidupnya sudah sepenuhnya milik Richard tanpa bisa pergi darinya
"Saya bukan jalang!"
"Kupastikan kau akan menjadi jalangku!!Bukankah kau butuh uang untuk pengobatan kekasihmu hah?"