Tolong
  • Reads 771
  • Votes 120
  • Parts 11
  • Reads 771
  • Votes 120
  • Parts 11
Ongoing, First published Nov 04, 2021
Demi masa depan yang baik, Sesilia harus menghilangkan keterlibatan yang tidak disengaja dalam dunia Demian yang melanggar etika dan hukum. Sayangnya, perjalanan Sesilia dan teman-temannya yang bernasib sama dikelilingi orang-orang jujur (yang entah mengapa populasinya bertambah), sehingga mereka harus memutar otak. 

Tenggang waktunya terbatas hingga kartu kewarganegaraan dicetak. Bagi Sesilia, itu dua tahun lagi. Dua tahun dari sekarang, dia tidak bisa ditolong siapa-siapa, kecuali dia dan teman-teman satu nasib itu menolong satu sama lain. 

Demi masa depan, Sesilia harus memendam semua ini menjadi rahasia. Pantang kata 'tolong' diucapkan ke orang luar.
All Rights Reserved
Sign up to add Tolong to your library and receive updates
or
#323smp
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ARGA : LIMERENCE cover
FIX YOU cover
AV cover
ALFA  cover
Lauhul Mahfudz  cover
Kilian [END] cover
Antagonist Badas Couple!! cover
I Became A Empress [SEGERA TERBIT] cover
Say My Name cover
Rachel's Second Life [On Going] cover

ARGA : LIMERENCE

40 parts Ongoing

Tentang seorang lelaki gila yang terobsesi dengan adik sepupunya sendiri. 17+ °°° content warning: smoking, alcohol, abusive language, kissing, promiscuity, dark romance, criminal acts, etc.