Rindu suara Adzan
  • Reads 16
  • Votes 12
  • Parts 2
  • Reads 16
  • Votes 12
  • Parts 2
Ongoing, First published Nov 05, 2021
Akia Shakayla Kanzha

Seorang gadis labil berusia 23 tahun, sangat nakal dan beringas. Mempunyai hobi balap motor liar dan suka tawuran jika ada seseorang yang melukai sahabatnya. Kemampuannya yang ahli beladiri mendukung sifatnya yang dingin dan arogan.

 Dulu dia bukanlah gadis yang dingin dan kejam, dulu dia sempat menjadi gadis yang ramah dan ceria. Namun semua itu runtuh dikala dia mendapati sang Ayah yang sedang bercinta dengan wanita lain di rumah nya sendiri disaat sang mama sedang dirawat dirumah sakit. Disaat bersamaan kekasihnya juga ketahuan selingkuh dengan sahabat nya sendiri bahkan sampai hamil diluar nikah. Hal itu yang membuat seorang Akia yang berhati lembut berubah menjadi gadis yang kasar dan dingin.

Suatu hari nasib malang menimpa gadis itu, sebuah kecelakaan besar saat adu balap motor yang mengharuskan dia berada di kursi roda karena kakinya yang mengalami kelumpuhan. Hatinya hancur sehancur-hancurnya. Impiannya seketika hilang, ingin dia menghibur diri sendiri. Dikala sedang sendiri telinganya mendengar suara sayup Azhan menggema dari sebuah masjid yang tidak jauh dari tempatnya. hati merasa tenang, suara itu seolah menghipnotisnya.

Dia jatuh cinta sekali lagi pada sang pemilik suara Adzan yang merdu tanpa dia tahu siapa pemilik suara tersebut.

Bagaimana kelanjutan kisah hidupnya? Akankah dia bertemu dengan sang pemilik suara merdu tersebut ? Bagaimana jika dia tahu bahwa sang pemilik suara ternyata seorang mantan bos mafia yang sangat kejam? Dan bagaimana juga jika diaa tahu bahwa sosok tersebut adalah anak dari pemilik sebuah pesantren yang terkenal ?

Author penemu:Nisheraa

===

Welcome, Di cerita isya yang ke-2 

⚠️Melibatkan aksi kekerasan
⚠️ melibatkan kata-kata kasar

Bijak dalam membaca><

Happy next part ✨
All Rights Reserved
Sign up to add Rindu suara Adzan to your library and receive updates
or
#546balapan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
MAHESA cover
Om Rony cover
FIX YOU cover
Starla cover
I'm Alexa cover
My Little Angel  cover
ARGA : LIMERENCE cover
Oneshoot  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Lauhul Mahfudz  cover

MAHESA

49 parts Ongoing

Hanya Aira Aletta yang mampu menghadapi keras kepala, keegoisan dan kegalakkan Mahesa Cassius Mogens. "Enak banget kayanya sampai gak mau bagi ke gue, rotinya yang enak banget atau emang gara - gara dari orang special?" Mahes bertanya sambil menatap tepat pada mata Aira. "Eh.. Tuan mau?" Aira mengerjapkan matanya. "Mau, gue mau semuanya!" Mahes merebut bungkusan roti yang masih berisi banyak, kemudian langsung membawanya pergi. Aira reflek mengejar Mahes. "Tuan kok dibawa semua? Aira kan baru makan sedikit," Aira menatap Mahes dengan raut memelas. "Mulai perhitungan ya lo sekarang sama gue." "Enggak kok, tapi kan rotinya enak, Aira masih mau lagi," Aira berkata dengan takut-takut. "Ga boleh!" Mahes langsung melangkahkan kakinya ke arah tangga menuju kamarnya. Aira langsung cemberut menatap punggung Mahes yang mulai jauh. Cerita dengan konflik ringan