[COMPLETED] Kepindahan Dinda ke rumah baru yang baru saja selesai dibangunnya membawa kenangan masa remaja yang luar biasa menyenangkan. Pasalnya, lingkungan tempat Dinda membeli sebidang tanah dan mendirikan rumah itu adalah lingkungan yang pernah ditinggalinya semasa remaja, ketika kedua orangtuanya masih hidup. Rini--sahabat masa remajanya--ikut membantu Dinda pindah kembali ke lingkungan itu setelah tiga belas tahun meninggalkannya. Namun, sejak kepindahan itu pula hidup Dinda tak lagi bisa senyaman dulu. Ada saja gangguan-gangguan yang terjadi di sekelilingnya, terutama saat ia tak sengaja berdekatan dengan Hesti--tetangga yang dulu juga pernah menjadi teman masa kecilnya. Apa penyebab semua hal aneh yang terjadi pada Dinda itu? Dan apa hubungannya dengan Hesti? #1 Horor : 30 November 2022 #1 Setan : 17 Januari 2023 #1 Hantu : 22 Februari 2023 #2 indigo : 14 April 2023 #1 Tumbal : 6 Juli 2023All Rights Reserved