Alina guru bahasa inggris, berwajah cantik nan manis. Perempuan yang penuh kelembutan, pengertian, dan kelimpahan kasih sayang kepada siswa/i juga orang terdekatnya. Guru yang soft, friendly dan humble.
Bagus, guru IPA yang sudah memasuki usia kepala 3, masih melajang dengan karir sebagai guru yang cukup apik. Wajahnya cukup tampan, selera humornya sangat receh. Humble, penyanyang, suka dengan hal aneh, dan pandai memainkan logika siswa/i nya.
Ini kisah cinta dua orang pahlawan tanpa tanda jasa yang minim konflik,bukan perjodohan melainkan cinta murni.
*note
Bahasa yang digunakan dalam dlialog tak semuanya berbahasa indonesia,namun ada beberapa yang berbahasa tegal (ngapak),namun jangan khawatir jika ada yg tidak bisa bahasa tegal (ngapak) karena setiap ada dialog yang menggenakan bahasa tegal (ngapak) biasanya akan diikuti dengan arti yang menggunakan bahasa indonesia.
Walau cerita ini terinspirasi dari RL tetap saja,ini adalah karya Fiksi,tak selamanya yang tertuang adalah murni dari apa yang saya lihat,saya terkadang menambahi bumbu fiksi sedikit.
Jika ada nama/gelar/latar/tempat,yang sama itu berdasarkan ketidaksengajaaan.
Cerita ini pertama kali publish, Tertanggal 12,November 2021
Dan mulai Revisi. Tertanggal 25,Februari 2022
Terimakasih.
i hope your like and enjoy!
-Start : 12, November 2021
-Revisi : 25, Februari 2022
-Finish : Secepatnya insya Allah
Camellia terjebak dalam dunia asing yang membingungkan, tepat saat membuka mata hal yang tak terduga menghampirinya.
Katanya ia adalah seorang permaisuri?
Hei, ia hanyalah seolah mahasiswi biasa dengan kehidupan datar tak bergairah. Bagaimana bisa saat dirinya terbangun di pagi hari sudah berada di dunia dan raga yang asing?
Bukan hanya fakta tersebut yang membuatnya hampir mati tidak percaya. Fakta lainnya ialah tentang suaminya!! Kaisar Karmel!
Katanya Kaisar Karmel itu seorang tiran, katanya Kaisar Karmel itu menakutkan, berdarah dingin, dan tak tersentuh.
Lantas bagaimana nasib Camellia yang mana sekarang telah menjadi istrinya??!
Hanya satu hal yang paling bisa ia lakukan, ialah dengan bercerai.
Sebelum ia mati di tangan suami sendiri.
***
Mulai: 21 Juli 2023
Selesai: 05 November 2023