Cinta bertepuk sebelah tangan. Itulah yang dialami Kanaya Calerea. Gadis cantik yang tomboy itu diam diam mencintai teman sekelasnya yang bernama Dicky Fernandez. Tidak banyak yang tahu tentang Kanaya yang menyukai Dicky kecuali kedua sahabatnya. Dicky mempunyai cinta pertama yang meninggalkannya, membuat hatinya terluka dan tidak ingin menjalin hubungan percintaan dengan perempuan. Banyak yang mengira jika Dicky itu Gay, dan alasan itu diperkuat karena Dicky tidak menyangkal. Akan kah Dicky mengetahui jika Kanaya mencintainya? Lalu apakah Dicky akan membalasnya? Dan, apakah Dicky benar-benar Gay? Cusss baca aja:) •••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••• Warning⚠!!! ☆☞ Cerita ini Resmi dari imajinasi Author sendiri. ☆☞ Ini cerita pertama! Jadi... Maklum kalo jelek dan banyak Typo. ☆☞ Walaupun jelek Dilarang Copas! ☆☞ Kalo mau meng-kritik silahkan... Tapi jangan kelewatan! ☆☞ Author ingatin sekali lagi "Jangan lupa Vote+komen" --------------------------------------- Sampul by : Pinterest Mulai : 03 Desember 2021 Selesai : - --------------------------------
5 parts