Dalam bukunya, Fiersa Besari pernah menulis, "Hidup adalah serangkaian kebetulan. Kebetulan adalah takdir yang menyamar."
Ini adalah serangkaian cerita tentang orang - orang yang secara kebetulan bertemu. Tentang bagaimana penting nya rasa bersyukur akan hal - hal kecil yang terjadi dalam hidup, tentang memaknai filosofi hiu dalam kehidupan.
Ini adalah cerita tentang Kala, dan penyemangatnya, Jendra.
p.s: credit cover's photo to its owner. The picture isn't mine. Found it on pinterest, kudos to its artist! Also the design was made by canva.
2021. With Love,
Joan.
Edgar merasa beruntung memiliki Flora sebagai kekasihnya. Tak peduli jika Flora adalah gadis nerd disekolahnya.
Hanya orang bodoh yang tak menyadari betapa sempurnanya seorang Flora Ayumi Maharani.