Story cover for DESTINY by YEYENALI1103
DESTINY
  • WpView
    Reads 70
  • WpVote
    Votes 11
  • WpPart
    Parts 9
  • WpView
    Reads 70
  • WpVote
    Votes 11
  • WpPart
    Parts 9
Ongoing, First published Nov 19, 2021
Takdir, ya semua orang memiliki takdir masing-masing. tidak ada seorangpun yang bisa melawan takdir. begitupun dengan Dafa Emilio Pranatya anak yang ditinggalkan oleh kedua orangtuanya ketika berumur 3 tahun dalam sebuah kecelakaan pesawat. itu adalah takdir yang paling menyakitkan dalam hidup Dafa

Dafa memiliki sifat yang cuek dan acuh akan hal apapun. kalau ditanya soal Cewek, Dafa punya satu cewek dan bagi Dafa cewek itu adalah alasan untuk dia hidup saat ini. 

"Emil, kamu harus janji sama aku jangan pernah sedih lagi. Kamu harus terus senyum. okey!"
All Rights Reserved
Sign up to add DESTINY to your library and receive updates
or
#36terkenal
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
accidentally cover
My Twin Love (End) cover
ANAFI  cinta atau takdir (on going) cover
Gairah Om Om 3 (END) cover
LANGIT YANG TAK PERNAH PERGI cover
Kisah Ku cover
 sorry , takemicchi... cover
past or future  cover
dark blue [tutoryim] cover

accidentally

11 parts Complete

linka abigail, biasa di panggil linka. gadis yang kini berusia 17 tahun memiliki paras yang cantik dan hati yang lembut. membuat siapa saja lelaki yang melihat akan jatuh hati. semua terasa berat apalagi saat kehilangan sosok ayahnya, menata hidup baru lagi dan terpaksa pindah rumah dari kediamannya yang lama. pada saat linka sudah bisa bangkit namun terasa rumit kembali setelah munculnya calvin pratama. calvin pratama, pria yang memiliki paras tampan namun kepribadiannya sangat berbeda dengan paras yang ia miliki. suka buat onar dan biang dari segala masalah, hingga suatu hari ia bertemu dengan sosok linka. apa yang akan terjadi ketika 2 kepribadian ini bertemu?