Our Story (Deon & Manda)
  • Reads 3,412
  • Votes 688
  • Parts 15
  • Reads 3,412
  • Votes 688
  • Parts 15
Ongoing, First published Nov 22, 2021
"Untuk semua duka yang menimpa dan bahagia yang tercipta, terima kasih sudah membuat dewasa."

-------- 

Deon berada di atas cewek tersebut, menindihnya dengan posisi wajah yang berada tepat di dada si cewek. Parahnya, bibir Deon tak sengaja menyentuh sesuatu yang ia sendiri lebih dari tahu apa itu.

"Anjing!"

Umpatan juga dorongan kuat dari Manda yang berada di bawahnya itu menyadarkan Deon. Ia menyingkir masih dengan pikiran tertuju ke kejadian beberapa detik lalu.

Tanpa sadar, Deon meraba bibir dan kurang ajarnya lagi, mata Deon mengarah tepat ke dada Manda hingga membuat cewek itu melotot lalu kembali mendorong tubuh Deon yang ada di hadapannya. 

Deon tidak sampai terjatuh, tetapi dorongan Manda mampu membuat tubuh cowok itu sedikit bergeser dari pijakannya. 

"Kurang ajar lo!" seru Manda menutup dada dengan buku paket yang tadi dibawanya. 

-------

Ini kisah Deon Yuda Atmaja dan Manda Angelisa Pranandipta. Dua manusia dengan sifat bertolak belakang yang dipertemukan semesta melalui permainan takdirnya. Deon dengan segala keburukan dan sikap jahilnya, sedangkan Manda dengan sifat dingin dan ketidaksukaannya pada Deon. 

Bagi Deon, sosok Manda adalah cewek paling berani yang pernah ia temui. Sifat dingin, cuek dan segala hal dalam diri Manda nampak begitu menarik di matanya.

Bagi Manda, sosok Deon adalah cowok paling angkuh sejagat raya. Segala perilaku Deon begitu menyebalkan dalam setiap langkahnya.

Bagaimana kisah mereka? 

Akankah mereka akan sama-sama jatuh cinta?

--------


Meri Andani

2021
All Rights Reserved
Sign up to add Our Story (Deon & Manda) to your library and receive updates
or
#37ourstory
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Rachel's Second Life [On Going] cover
Starla cover
Cerita 18+Only  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Say My Name cover
Lauhul Mahfudz  cover
FIX YOU cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
ALFA  cover
VIENNO LAKARSYA cover

Rachel's Second Life [On Going]

59 parts Ongoing

~Warning!~ •Sebelum membaca, FOLLOW akun author lebih dulu! •DILARANG PLAGIAT!! •Mengandung beberapa kata-kata kasar dan adegan kekerasan⚠️ •Harap bijak dalam memilih bacaan! Rachel terpaksa menerima perjodohan dari kedua orang tuanya. Ia tidak mencintai laki-laki yang sebentar lagi akan menjadi suaminya. Tepat di malam pernikahan Rachel melarikan diri mengikuti jalan kegelapan. Ia terjatuh ke sungai dan kehilangan nyawanya. Namun, Tuhan berbaik hati memberinya kesempatan untuk kembali mengulang hidup. Mampukah Rachel merubah hidupnya dan meraih kebahagiaannya? •Murni hasil pemikiran Author sendiri! •follow akun Ig Author @dnksrr_ •cover by pinterest •pertama di publikasikan 8 Juni 2024 •Revisi akan dilakukan setelah cerita end Rank; #1-Obsession (juli 2024) #2-Bucin (Juli 2024) #1-Possessive (Juli 2024) #1-Rebirth (Agustus 2024) #3-Romantis (Oktober 2024) #1-Penyesalan (November 2024) #3-Fiksi .remaja (November 2024) #1-Fiksi Penggemar (November 2024) #1-Teenfiction (November 2024) #1-Fantasi (Desember 2024)