ODETTA [TAMAT]
  • Reads 385,514
  • Votes 74,278
  • Parts 63
  • Reads 385,514
  • Votes 74,278
  • Parts 63
Complete, First published Dec 06, 2021
(repost)

TERSEDIA EBOOK DI PLAYBOOK, DAN BAB SATUAN SERTA PAKET DI KARYAKARSA.

Odetta memang memiliki nama yang serupa dengan tokoh Barbie kesukaannya. Putri angsa yang cantik. Sayangnya Odetta tak serupa dengan tokoh Barbie tersebut. Jauh dari perkiraan, Odetta memiliki tubuh berisi yang terkadang membuatnya risih sendiri. Tidak ada baju yang mudah untuk dicari, tidak ada pakaian yang mampu menutupi lingkar tubuhnya yang lebih dari teman-temannya. Yang paling parah, Odetta merasa sangat malu jika berhadapan dengan lawan jenis. Terkhusus, Bima. Si ganteng yang entah kenapa mau menjadi sahabatnya.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add ODETTA [TAMAT] to your library and receive updates
or
#6kesehatan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kode (Completed) cover
Personal Assistant! cover
Little Things [Completed] cover
Mysha(21+)  cover
Thirty Five (Completed) cover
La Rèussite cover
STRUMFREI✓ cover
TerraCotta (Completed) cover
Jam Tangan Milik Arthur ✔ cover
[1] All-mighty Girl Gets Spoiled by A Bigshot cover

Kode (Completed)

27 parts Complete

"Lo kenapa sih, selalu marah kalau gue deket sama cowok?" tanya Novi dengan marah kepada cowok di depannya. "Masih nanya?" "Lo itu sebenarnya siapa sih, selalu ngatur gue? Emang selama ini apa hubungan kita?" Novi geram dengan cowok di hadapannya. "Gue Gerano, sahabat lo. Nggak ada yang perlu diperjelas lagi, 'kan?" jawab Gera santai. *** Novita merasa hidupnya selalu dikekang oleh sahabatnya yang bernama Gerano. Selalu saja lelaki itu marah apabila dia melihat Novi jalan bersama lelaki lain. Ini tentang hubungan yang tak ada kejelasan, juga tentang sesuatu yang ingin Novi dengar dari mulut Gera. Juga tentang sikap possessive Gera pada Novi. Hingga datang pria yang penuh perhatian yang mendekati Novi, pria yang dapat menarik perhatian Novi.