Start Point
  • Reads 134
  • Votes 35
  • Parts 19
  • Reads 134
  • Votes 35
  • Parts 19
Ongoing, First published Dec 06, 2021
Aksi dan fantasi. Kedua kata itulah yang paling cocok untuk mendeskripsikan satu permainan khusus yang dirilis oleh Bum Corp. perusahaan pengembang Game terbesar di Indonesia.
 
Ini merupakan permainan MMORPG tanpa batasan imajinasimu.  Start Point adalah permainan dimana kau bisa menemukan dunia fantasi dan dunia modern menyatu menjadi satu.

Suatu hari, Dimo Ramadhan, pemuda yang bertahun-tahun telah mengidap amnesia tiba-tiba diajak oleh sahabat dan teman masa kecilnya, Zakaria "Zaki" Maulana untuk mengikuti sebuah turnamen.

Turnamen ini adalah sebuah pertandingan khusus tertutup yang didedikasikan untuk merayakan pre-perilisan permainan Start Point.
Disini kesembilan peserta yang dipilih secara acak dari ratusan atau bahkan ribuan pendaftar akan bertarung membunuh satu sama lain tanpa pandang bulu hingga satu pemenang berhasil mendapakan hadiah uang puluhan juta rupiah.

Meski awalnya menolak, karena sebuah kesepakatan antara keduanya Dimo menerima ajakan sahabatnya untuk terjun ke dalam turnamen ini. Namun, apakah cerita ini hanya berakhir dengan turnamen ini dan Dimo bisa kembali ke kehidupan normalnya? Ataukah ada hal yang jauh lebih gelap tersembunyi di baliknya?

Ikuti kisah Dimo yang ditarik masuk ke dalam dunia yang akhirnya mengungkap masa lalunya.
All Rights Reserved
Sign up to add Start Point to your library and receive updates
or
#182scifi-fantasy
Content Guidelines
You may also like
𝔄 𝔖𝔬𝔲𝔩 ℑ𝔫 𝔇𝔦𝔰𝔤𝔲𝔦𝔰𝔢  by zumian
39 parts Ongoing
𝗛𝗮𝗿𝗿𝗶𝘀 𝗸𝗮𝘇𝗮𝗿𝗮𝗻𝗱𝗿𝗮, pemuda dingin yang sulit didekati, hidupnya berakhir tragis setelah dibunuh oleh orang asing. Namun, kematian bukanlah akhir baginya. Ia terbangun dalam tubuh 𝗭𝗲𝘁𝗵𝗮𝗿 𝗭𝗶𝗮𝗻𝗱𝗿𝗮 𝗩𝗲𝗹𝗮𝘀𝗰𝗼 pewaris keluarga mafia paling berpengaruh. Di tengah kekacauan dan tekanan hidup baru, Harris harus berjuang menemukan jati diri dan menghadapi takdir yang tak pernah ia bayangkan. ᥫ᭡ᥫ᭡ᥫ᭡ [𝗠𝗼𝗵𝗼𝗻 𝗺𝗮𝗮𝗳 𝗷𝗶𝗸𝗮 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗶𝗻𝗶 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝘀𝗲𝘀𝘂𝗮𝗶 𝗱𝗲𝗻𝗴𝗮𝗻 𝘆𝗮𝗻𝗴 𝗮𝗱𝗮 𝗱𝗶 𝗱𝗲𝘀𝗸𝗿𝗶𝗽𝘀𝗶 𝗮𝘁𝗮𝘂 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝗺𝗲𝗺𝗲𝗻𝘂𝗵𝗶 𝗲𝗸𝘀𝗽𝗲𝘁𝗮𝘀𝗶. 𝗔𝗹𝘂𝗿 𝗯𝗲𝗿𝗸𝗲𝗺𝗯𝗮𝗻𝗴 𝘀𝗲𝗰𝗮𝗿𝗮 𝗯𝗲𝗿𝗯𝗲𝗱𝗮 𝗱𝗮𝗿𝗶 𝗿𝗲𝗻𝗰𝗮𝗻𝗮 𝗮𝘄𝗮𝗹, 𝘁𝗲𝘁𝗮𝗽𝗶 𝘀𝗮𝘆𝗮 𝘁𝗲𝘁𝗮𝗽 𝗯𝗲𝗿𝘂𝘀𝗮𝗵𝗮 𝗺𝗲𝗻𝗴𝗵𝗮𝗱𝗶𝗿𝗸𝗮𝗻 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝘆𝗮𝗻𝗴 𝗺𝗲𝗻𝗮𝗿𝗶𝗸. 𝗧𝗲𝗿𝗶𝗺𝗮 𝗸𝗮𝘀𝗶𝗵 𝗮𝘁𝗮𝘀 𝗽𝗲𝗻𝗴𝗲𝗿𝘁𝗶𝗮𝗻𝗻𝘆𝗮!] ⚠️ [𝗜𝗻𝗶 𝗕𝗨𝗞𝗔𝗡 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗕𝗟, 𝘁𝗮𝗽𝗶 𝗽𝘂𝗿𝗲 𝗕𝗥𝗢𝗧𝗛𝗘𝗥𝗦𝗛𝗜𝗣. 𝗙𝗼𝗸𝘂𝘀𝗻𝘆𝗮 𝗸𝗲 𝗶𝗸𝗮𝘁𝗮𝗻 𝗽𝗲𝗿𝘀𝗮𝘂𝗱𝗮𝗿𝗮𝗮𝗻, 𝗯𝘂𝗸𝗮𝗻 𝗿𝗼𝗺𝗮𝗻𝗰𝗲 𝗮𝗻𝘁𝗮𝗿 𝗰𝗼𝘄𝗼𝗸.] ⚠️ [𝗝𝗮𝗻𝗴𝗮𝗻 𝗻𝗴𝗲-𝗰𝗼𝗽𝘆 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗶𝗻𝗶 𝘆𝗮, 𝗴𝗲𝗻𝗴𝘀! 𝗛𝗮𝗿𝗴𝗮𝗶 𝘂𝘀𝗮𝗵𝗮 𝗽𝗲𝗻𝘂𝗹𝗶𝘀 𝘆𝗮𝗻𝗴 𝘂𝗱𝗮𝗵 𝗰𝗮𝗽𝗲
You may also like
Slide 1 of 10
 contract Love Vers.Ind cover
Transmigrasi Dion or Daniel cover
Is this destiny or not? cover
Laut Memanggil  cover
TSUNDERE cover
Restart (Omegaverse) cover
𝔄 𝔖𝔬𝔲𝔩 ℑ𝔫 𝔇𝔦𝔰𝔤𝔲𝔦𝔰𝔢  cover
janda seksi cover
Transmigrasi Sang Jenius: Istri Mafia yang Tak Terkalahkan" cover
Mafia  "Markhyuck"  cover

contract Love Vers.Ind

148 parts Ongoing

Versi Indonesia Lingling Sirilak Kwong, pewaris salah satu rumah sakit paling bergengsi di Thailand, tidak tertarik pada cinta. Terluka oleh pengkhianatan masa lalu, dia bersumpah tidak akan membuka hatinya lagi. Namun ketika tekanan untuk menikah dan mempertahankan warisan keluarganya meningkat, Lingling mendapati dirinya terpojok-sampai sebuah pertemuan tak terduga memberinya ide yang berani. gxg