THE MAN IN THE SKY [END]
  • Reads 35,157
  • Votes 3,798
  • Parts 54
  • Reads 35,157
  • Votes 3,798
  • Parts 54
Complete, First published Dec 08, 2021
Mulanya kehidupan Sheyla Azzura berjalan selayaknya orang normal. Dia juga berusaha menjalani hari-harinya dengan baik.

Namun, kehidupan normalnya seketika berubah saat semesta mempertemukannya dengan seorang lelaki aneh yang mengatakan dirinya adalah manusia langit.

Bukan, dia bukan malaikat ataupun jelmaan dari burung. Penampilannya sama persis dengan manusia biasa, hanya saja dia memiliki banyak keistimewaan.

Lantas apa jadinya jika dia yang biasa tinggal di langit, mendadak harus tinggal di bumi? Apa alasan yang membuatnya melakukan itu?

Lalu apa jadinya jika dia memaksa untuk tinggal bersama Sheyla? Dengan dalih hanya Sheyla satu-satunya manusia bumi yang dia kenal, akankah gadis itu mengizinkannya?

Dan inilah kisah mereka, tentang Sheyla si manusia bumi dan lelaki yang tinggal di langit.

Start    : Senin, 4 Juli 2022
Finish : Kamis, 18 Agustus 2022
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add THE MAN IN THE SKY [END] to your library and receive updates
or
#9gavin
Content Guidelines
You may also like
THE REBELLOUSE! [END] by ranne_ruby
76 parts Ongoing
Emang boleh se-bjir ini? Freyya tiba-tiba disuruh mengikuti blind date dengan Ketua BEM yang ternyata sangat problematik. Semakin Freyya mencoba untuk menjauh, semakin dalam pula gadis itu terlibat dalam kehidupan seorang Louise Gallan yang kontroversial. ____________________ "Gue pikir cewek yang mau dijodohin sama gue itu adalah cewek cantik, montok, seksi, atau minimal ukuran dadanya cup C lah. Eh, taunya malah ... cewek freak." - Louise Gallan. "Sampah kayak lo kok bisa-bisanya sih jadi Ketua BEM?! Dari seluruh pemilik hormon testosteron di dunia ini ... kenapa calon suami gue harus kecebong kayak lo, sih!" - Rebecca Freyya. --------------- Disclaimer: REBELLOUSE = Rebecca + Louise Rebellouse = Artinya juga bisa pelesetan dari kata "Rebellious" yang artinya Pemberontak ____________ Highest Rank #1 wattys from 9.7K stories [22/02/2024] #1 Senior from 4.26K stories [16/01/2024] #1 Rumor [16/01/2024] #1 Fake from 3.33K stories [07/11/2023] #1 LoveTriangle from 1.82K stories [31/10/2023] #4 teenfiction from 149K stories [28/11/2023] #12 kuliah from 16.3K stories [16/02/2024] #18 Bucin from 33K stories [07/03/2024] #80 romantis from 123K stories [16/02/2024] #304 baper from 110K stories [31/10/2023] #4 Mahasiswa from 10.7K stories [23/10/2023] #21 Perjodohan from 39.7K stories [23/10/2023] #2 Kampus from 11.4K stories [22/10/2023] #269 teen from 57,3K stories [17/10/2023] #1 Ketuabem [17/10/2023] #2 Musuh [04/10/2023] #1 Frienzone [15/08/2023] #2 Frienzone [12/08/2023] #7 Trouble [12/07/2023] #7 Stupid [12/07/2023] Started 02/07/2023 © Copyright Ranne Ruby
You may also like
Slide 1 of 10
Anagapesis  cover
Ekuilibrium E-dan Cinta [END] cover
Close Your Eyes  cover
NANDRA | TERBIT ✓ | cover
Cinta Untuk Pria Bisu (REPUBLISH) cover
Titik Luka [END] cover
Matahari Dan Bintang cover
THE REBELLOUSE! [END] cover
Part Of ; Loves Airene (COMPLETED) cover
SWEET LEMONS [✔] cover

Anagapesis

58 parts Ongoing

"Di dunia ini gak dijual obat untuk sembuhin penyesalan. Jadi rasa itu akan terus ngebayangin lo sampai mati."