Sin And Madness [NoHyuck]
  • Reads 27,219
  • Votes 1,746
  • Parts 14
  • Reads 27,219
  • Votes 1,746
  • Parts 14
Ongoing, First published Dec 23, 2021
Mature
Selama pernikahannya dengan Karina, Jeno tak pernah merasa bahagia. Ikatan pernikahan itu tidak lebih hanya pernikahan diatas kertas yang menyatukan dua keluarga pebisnis besar hanya untuk sebuah reputasi.

Jeno tak menginginkan semua itu, tetapi perjodohan paksa dan tanggung jawabnya sebagai pewaris utama Jung corp mengharuskan ia meninggalkan kekasihnya Lee Donghyuck. 
Setelah bertahun-tahun lamanya, akhirnya mereka bertemu kembali dan terlibat hubungan terlarang yang penuh dengan gelora panas.

Karina mengetahui perselingkuhan mereka dan memberikan pelajaran berharga yang gila untuk Donghyuck.
All Rights Reserved
Sign up to add Sin And Madness [NoHyuck] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Dark Love cover
XAVERIUS  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
My Uncle 18+  cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Forbidden Love: KAISER cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Hello, KKN! cover

Dark Love

46 parts Ongoing

Sebuah pernikahan yang menyiksa bagi Kia, ia harus menikahi pria paling mengerikan yang pernah ia jumpai. Marco benar-benar pria yang tidak ada belas kasihan, dia bisa membunuh istrinya sendiri demi keinginannya sendiri, hal yang paling menyakitkan adalah saat Marco melempar tubuhnya dari lantai tiga dan yang membuat Kia tidak bisa berpikir dengan jernih adalah saat ia terbangun kembali setahun sebelum kejadian mengerikan itu.