Story cover for AKU BUKAN JODOHNYA (DIBUKUKAN) by nesyaviani
AKU BUKAN JODOHNYA (DIBUKUKAN)
  • WpView
    Reads 1,818
  • WpVote
    Votes 801
  • WpPart
    Parts 31
  • WpView
    Reads 1,818
  • WpVote
    Votes 801
  • WpPart
    Parts 31
Complete, First published Jan 03, 2022
Pasangan terbaik kampus tiba-tiba putus. What?!! Padahal mereka baik-baik saja sebelumnya. Mengapa salah satu di antara mereka menikah dengan orang lain?

***

Di saat pertemuan pertama mereka sejak masuk di Perguruan Tinggi, mereka terkenal sebagai pasangan serasi dan selalu di jodohkan. Arif adalah laki-laki pintar dan tampan yang banyak di idolakan oleh gadis-gadis di kampus, sementara Ayu adalah gadis berparas cantik, pendiam, dan cukup pintar untuk berdiri di sebelah Arif. Ayu yang terlalu menyukai buku-buku, sementara Arif adalah laki-laki yang tidak terlalu suka belajar namun sudah pintar dari sananya. Dia adalah orang yang tidak perlu bersusah payah belajar dan selalu mendapatkan nilai tinggi di setiap mata kuliah. Ayu menyukai Arif yang pintar, sementara Arif menyukai pesona Ayu yang tidak seperti gadis-gadis yang mengidolakannya. Hingga di ujung akhir studi mereka.., Arif dan Ayu dengan hubungan yang lama.., namun siapa sangka hubungan mereka tiba-tiba berakhir begini. Kenyataan takdir tidak berpihak kepada mereka untuk selalu bersama. Memang salahku yang tidak bisa memperjuangkannya. Sebab jodohnya bukan aku lalu mau bagaimana? 



'Bersamaku dirinya berjuang dari bawah, namun di puncaknya dia bersanding dengan orang lain.'


Penasaran apa yang terjadi? Baca cerita selengkapnya di sini ...









[ Di ikut sertakan dalam kontes Adu Jotos Batch 3 bersama HWC Publisher ] 
___

[ Dapat di pesan langsung pada HWC Publisher 📩 ]

___

Jangan lupa tinggalkan komentar dan vote. Dukungan kecil dari kalian membantu kami untuk selalu berkarya. Happy Reading! ^^
___
Start: 4 Januari 2022
Finish: 26 Februari 2022
Author: Nesya
All Rights Reserved
Sign up to add AKU BUKAN JODOHNYA (DIBUKUKAN) to your library and receive updates
or
#6adujotosbatch3
Content Guidelines
You may also like
ETERNALLY BELOVED   by Artanti_carmelita
67 parts Complete
WARNING!, CERITA INI MENGANDUNG BAPER YANG BERKEPANJANGAN DAN SENYUM SENYUM SENDIRI HEHE♡>< kebayang ga sih rasanya nikah sama teman sekelas >_< yang udah ketauan baik buruknya :D hayooo siapa nihh yang lagi suka sama teman sekelas...wkwk •~• cerita ini akan melengkapi halu kaliann hehe :> Gimana ya keseharian Jihan dan Abian saat tinggal satu rumah.... Apa lagi tidak saling mencintai( '◡‿◡') Apakah seorang Abian yang cuek, dingin, dan cool itu bisa jatuh cintaa??^^ Yang penasaran jangan pikir panjang cusss kita maraton episode jangan sampai ada yang ketinggalan yaaa(. ❛ ᴗ ❛.) "03.00 abadi didalam karyaku" yuuu mampir nyobain baca siapa tau jadi jatuh cinta ;) Cerita ini berdasarkan karangan saya sendiri Maaf jika ada kesamaan nama tokoh atau alur cerita ★ Bijaklah dalam membaca oke~ DILARANG PLAGIAT ATAU MENJIPLAK !!! (GARIS KERAS)! Dimulai pada tanggal 30 Januari 2022 pukul 22;04 Ending: 6 februari 2024 {Jangan lupa vote dan follow} SEMOGA SUKA YAA♡ SO ENJOY READING BESTIE ✿ {Foto dari instagram/pinterest} ••• 《Peringkat berkesan♡》 #1 rasasuka /21 Juni 2022 #5 salting /21 Juni 2022 #4 Abian/24 Juni 2022 #3 rasacinta/24 Juni 2022 #1 favorit /28 Juni 2022 #5 masa / 3 Juli 2022 #2 romantis /31 agustus 2022 #3 masa/13 september 2022 #1 masa/14 september 2022 #1 nikahmuda/23 september 2022 #2 dijodohkan/25 september 2022 #1 dijodohkan/29 september 2022 #1 abian/30 september 2022 #2 populer/9 november 2022 #1 romantic/13 november 2022 #1 salting/ 18 november 2022 #1 romantic/ 27 desember 2022 #1 favorit/ 23 januari 2023 #1 salting/ 22 februari 2023 #1 salting/ 30 maret 2023 #1 zaky/28 agustus 2023 #2 Reyhan/28 agustus 2023 #2 favorit/27 november 2023
My Perfect Hubby (END) by NafisaAhza
47 parts Complete
Private acak Follow dulu sebelum baca! Tepi-tepi! Uwuphobia diharap mundur‼️‼️ Disarankan baca ini di tempat sepi. Nanti dikira kenapa-napa gara-gara senyum-senyum sendiri. Blurb Gimana ya rasanya kalau kita sebenernya dekat bahkan punya hubungan sama seseorang yang dikagum-kagumi di sekolah kita sendiri, tapi masalahnya ketika di depan banyak orang seolah tak mengenal. Padahal sering tertawa dan bercanda bersama ketika sedang berdua. Sama seperti kisah sepasang kekasih Rafardan dan Aretha yang menjalani kisah cinta seolah tak saling mengenal satu sama lain ketika di sekolah, padahal saling membutuhkan ketika hanya berdua. "Hey! Kamu murid baru 'kan? Kenapa jalannya kaya siput gitu!" bentak Rafa membuat Aretha terperanjat. "Dasar ketos nyebelin! Untung di sekolah, kalo nggak udah gue uyel-uyel itu muka." Aretha berjalan sambil mendumel tak jelas membuat Rafa berdecak. "Bisa jalan nggak?!" Lagi. Untuk yang kedua kalinya dia dibentak di saat waktu yang bersamaan. "Iya Kak," jawab Aretha lirih. Mampukah mereka berdua bertahan dengan seolah tak saling mengenal? Dan mampukah mereka menyembunyikan hubungan mereka selamanya? Akankah dengan disembunyikannya hubungan tersebut tidak akan ada seorang pun yang mengganggu hubungan mereka berdua, atau malah sebaliknya? Warning ❗❗❗ Kalian harus siap hati kemakan keuwuan si Rafa. Jadi hati-hati kalo baper! Jomblo mundur teratur, tapi kalo penasaran tanggung sendiri. Ok. Bacanya Habby bukan hubby, ya! Salah gue santet online kalian High rank #27 in backstreet [180421] #32 in humoris [260421] #18 in Romcom [110521] #78 in husband [010521] #23 in Rahasia [120521] #1 in YoungAdult [260421] #13 in Cintasma [270421] #19 in kisahremaja [120521] #1 in humoris [300421] #15 in bucin [120521] Let's start reading Started : 22 Januari 2021 Finished : 7 Mei 2021
DENGANNYA TANPAMU ✓ by wawawisky
23 parts Complete Mature
DENGANNYA TANPAMU (18+) "Selalu ada ruang untuk hati yang ditinggalkan" *** Tidak ada yang paling menyedihkan dari sebuah ajakan "break" pacaran sebagai hadiah anniversarry ke-4. Aira kira malam itu, Amar akan melamarnya. Nyatanya, hubungan mereka jadi gantung: putus nggak, pacaran juga nggak. Ketika Aira sedang berusaha menyibukkan diri agar tidak terlalu sedih karena "break" pacaran, ia justru bertemu Riza---mantan gebetan Aira dan paling berkesan saat SMA. Semakin Aira menanti Amar, semakin Riza mengusik hari dan hatinya. "Ra, gimana kalau kita nikah saja?" "Kamu jangan lupa, ya. Aku masih pacarnya Amar!" tegas Aira. "Pacar, kan? Bukan istrinya," tantang Riza. "Buat aku, sih, kamu bukan milik siapa-siapa sejak break sama Amar." "Gimana kalau aku bukan Aira yang dulu, Za?" "Gimana kalau kita coba dulu saja, Ra? Aku juga belum tentu Riza yang kamu sukai dulu." *** Selamat datang di kisah cinta yang pelik nan menggemaskan ini ❤️ Semoga terhibur dan jangan lupa, kalau jodoh nggak akan ke mana. Jangan lupa follow, vote, dan comment ❤️ Salam, Rara Indah NN ❤️ First written 2019 Rewrite & publish WP Februari 2020 End Juni 2020 [Sudah terbit dan tersedia di Gramedia atau toko buku terdekat, maupun toko buku online] ISBN : 978-623-88081-4-4 Cetakan pertama, Oktober 2022 Hak cipta dilindungi oleh Undang-Undang. Dilarang memperbanyak karya tulis dalam bentuk dan dengan cara apa pun tanpa izin tertulis dari penerbit. *** #1 naikgunung - 18 Agustus 2020 #1 IU - 20 September 2020 #1 moveon - 15 Oktober 2020 #1 break - 29 Oktober 2020 #1 pdkt - 10 November 2020 #1 lamaran - 25 November 2020 #1 proposal - 25 November 2020 #1 pencintaalam - 25 November 2020 #1 jieun - 24 Desember 2020 #1 bucin - 26 Januari 2021 #1 romancedewasa - 3 Juli 2021 #1 fiksiumum - 14 Maret 2022 #2 pernikahan - 14 Februari 2021 #3 namjohyuk - 13 Januari 2022 #3 mature - 13 Januari 2022
You may also like
Slide 1 of 9
Istri Kecil Kesayangan Om Dosen • Pindah Ke INNOVEL ✓  cover
ARGARA: Cold Husband [ REVISI ] cover
Alpha Secret (Cha Eunwoo) cover
ETERNALLY BELOVED   cover
Cerita Ci(n)ta Sang Asdos ✔ (Segera Terbit) cover
My Perfect Hubby (END) cover
DENGANNYA TANPAMU ✓ cover
Guru BK Ngeselin Itu, Suami Gue! [COMPLETED√] cover
DIJODOHIN WITH DOSEN cover

Istri Kecil Kesayangan Om Dosen • Pindah Ke INNOVEL ✓

12 parts Complete Mature

Sudah di revisi alur Belum di revisi tanda baca, puebi. Alea dijodohkan dengan Jeje. Mereka sama-sama menolak perjodohan itu. Kepribadian Alea yang kekanakan membuat Jeje yang notabene seorang dosen itu merasa tidak cocok jika harus menikahi Alea. Namun keadaan yang memaksa mereka harus menikah. Apa yang terjadi di rumah tangga Alea dan Jeje setelah menikah tanpa didasari cinta? Apakah mereka akan bertahan atau malah sebaliknya? Romance Wajib Follow ya ☺ Awal posting : 01/03/2021 Warning Mature Content 21+ ______________ budayakan vote dan komentarnya ya 💕 Best Rank #Perjodohan 8 (2/9/2022) #Pernikahan 3 (12.12.2021) #Sweetcouple 3 (30 Mei 2021) #Novelbaru 1 (9 April 2021) #Mingyu 4 (12 Maret 2021) #Zhaolusi 1 (25 Februari 2021) #Bencijadicinta 17 (25 Februari 2021) #terpaksamenikah 3 (25 Februari 2021) #Cintamanis 1 (25 Februari 2021) #gurukusuamiku 1 (25 Februari 2021) #Arrangemarriage 1 (25 Maret 2021) #Sweetgirl 1 (25 Maret 2021) #Novelromantis 5 (27 Maret 2021) #Gemas 8 (27 Maret 2021)