SEMALAM DI LAWANG KRAJAN [complete]
  • Reads 95,215
  • Votes 12,229
  • Parts 35
  • Reads 95,215
  • Votes 12,229
  • Parts 35
Complete, First published Jan 04, 2022
Mature
[Horor- petualangan]
Story #1
Not for Youtube.

Lawangkrajan, sebuah desa kecil yang terletak di punggung gunung tertimpa bencana longsor.

Sekelompok petugas dari desa terdekat, memutuskan untuk membentuk tim survey. Menjadi tim pertama yang akan berangkat membawa bantuan menuju ke sana.

Namun saat mereka tiba di Lawangkrajan, apa yang mereka temukan adalah sesuatu yang justru mengancam jiwa mereka.

Tim pembawa bantuan itu justru kini membutuhkan pertolongan.

++SAY NO TO PLAGIARISM!!!++

*kisah ini 100% fiktif. Sebagian nama tempat dan tokoh memang di ambil dari sekitar penulis agar terasa lebih nyata
**JANGAN LUPA VOTE dan COMMENT
***Cek profil saya untuk cerita yang lain

[14-29 Jan 22 : # 2 ceritaseram]
[20 Jan 22 : #1 horor]
All Rights Reserved
Sign up to add SEMALAM DI LAWANG KRAJAN [complete] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Chandra cover
The Pennywise [Lilynn]  cover
Misteri Alas Tawengan cover
JULUNG KEMBANG (SELESAI) cover
Jagad Mistis Nusantara Vol. 2 (Kumpulan Cerita Horor) cover
Petaka Tambang Emas Berdarah (TAMAT) cover
Rumah Keraton Mataram [ TAMAT ] cover
BALLERINA BERDARAH cover
I N Y I A K [COMPLETE] cover
Teror Buto Ijo cover

Chandra

48 parts Ongoing

"Jangan main kalau matahari mulai terbenam, nanti kamu bisa hilang! Apalagi kalau sampai masuk ke Alas!" Bukan untuk menakut-nakuti anak kecil agar pulang sebelum senja, tetapi itu memang pantangan bagi seluruh penduduk Dusun Pedhukul tidak peduli umur. Tidak ada yang tahu apakah mitos itu benar atau tidak, tetapi orang-orang mematuhinya. Danastri, anak kepala desa yang dijuluki sebagai Kembang Desa, yang sedang sakit keras tiba-tiba saja lari ke dalam alas di malam hari dan menghilang. Tentu saja ini membuat seluruh warga geger. Orang-orang melakukan segala upaya untuk mencari gadis itu, tetapi selalu berakhir dengan kegagalan. Mereka yang pergi mencari saat matahari terbenam menghilang tanpa jejak. Ketakutan seketika menyelimuti Dusun Pedhukul. Cara terakhir yang bisa mereka lakukan adalah meminta tolong pada Chandra, satu-satunya pemuda yang tidak menghilang meski berjalan sendirian di malam hari. Akan tetapi, mereka tidak tahu jika Chandra sendiri sangat takut dan enggan untuk pergi ke alas saat matahari telah terbenam. Novel fantasi/horror dengan nuansa Nusantara zaman dahulu! Start 7 Juni 2023