Sweetest Karma [END]
  • Reads 3,671
  • Votes 665
  • Parts 29
  • Reads 3,671
  • Votes 665
  • Parts 29
Ongoing, First published Jan 05, 2022
Sweetest Karma atau Karma Termanis adalah sebuah cerita tentang perjalanan seorang gadis bernama Bina yang harus menjalani hidupnya bertentangan dengan hukum alam yang menimpanya.

Karma tidak akan pernah salah alamat. Benar, 
bukan? Begitu pula yang terjadi pada Sabrina Ghassani. Gadis dua puluh dua tahun yang harus menghadapi karma yang ia dapatkan dari perbuatannya sendiri.

Lika-liku terus mengguncang kehidupan Bina. Hidupnya tak lagi bebas, banyak hal yang bertolak belakang dengan dirinya. Namun, bagaimana jika ternyata karma itu memberi efek baru dalam hidupnya. Akankah Bina tahan dengan semuanya? 

Sang Pencipta itu adil. Kita jahat, maka kita mendapatkan balasan. Ia juga punya cara sendiri agar kita kembali pada-Nya. Entah dengan ujian atau dengan kesenangan.

***
Start : 15 Januari 2022
Finish : 16 Maret 2022

NOTE : Follow authornya biar nggak ketinggalan info terbaru dari semua cerita. Thank you ^^

#nubarpertamaeue
#beranibarengeue
All Rights Reserved
Sign up to add Sweetest Karma [END] to your library and receive updates
or
#10karma
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Hantu Tampan Nakal cover
Hyper cover
WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
𝐀 𝐋𝐨𝐧𝐠𝐢𝐧𝐠 𝐓𝐨𝐮𝐜𝐡  cover
XAVERIUS  cover
Istri Manis Om Yuda(21+) cover
Love In The Purple Sea cover
Abigel of Scandal cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

31 parts Ongoing

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)