Story cover for Between Two  by Rfna_jaemin
Between Two
  • WpView
    Reads 2,081
  • WpVote
    Votes 746
  • WpPart
    Parts 15
  • WpView
    Reads 2,081
  • WpVote
    Votes 746
  • WpPart
    Parts 15
Ongoing, First published Jan 06, 2022
'Hidup itu hanya tentang dua huruf yaitu B dan D, di mana B adalah Birth dan D adalah Death, yang mana antara B dan D masih ada huruf C yaitu Choice yang berarti hidup harus memilih'

Dalam perjalanan hidup kita menyadari bahwa keputusan-keputusan yang diambil membentuk jalan yang kita tempuh, mengubah takdir dapat menjadi sebuah cerita yang luar biasa, namun bisa juga sebaliknya. 

Between Two artinya diantara dua. Diantara dua pilihan tersebutlah kita harus memutuskan. Tapi apa? Pilihan soal apa?

Ini tentang Rahel Claudy Lorentza, seorang gadis bernetra hazel dengan tatapan teduh yang indah, dijuluki seperti Dewi Aphrodite dengan kecantikan fisiknya yang sempurna. Namun, dibalik penampilannya yang memesona, tersembunyi sebuah kisah yang belum dimulai. Berawal ketika ia harus pindah ke Indonesia, tinggal di lingkungan baru, sekolah baru, dan teman baru. Hari kedua di sekolah baru tak berjalan begitu mulus, Rahel harus berurusan dengan seorang lelaki yang katanya paling disegani dan ditakuti di wilayah tersebut. Namanya Arvey dalam bahasa Jerman artinya elang hutan. Itulah dia sosok tampan dengan sifat liarnya, tak suka diganggu dan tak tanggung-tanggung menghajar seseorang yang berani mengusiknya. 

"Gue gak peduli lo cewek atau cowok, gue gak akan mikir dua kali buat ngelakuin apa yang gue mau. Semua orang sama di mata gue, dan gue akan tetap maju tanpa ragu." 

_Arvey Linzuar Gavriel



   







Hai readers, ini merupakan karya pertamaku, jadi mohon dimaklumi kalau agak aneh 😊. Saya sangat mengharapkan kritik dan saran dari para readers.

Sebelumnya saya ucapkan terimakasih kepada yang membaca karya ini.
All Rights Reserved
Sign up to add Between Two to your library and receive updates
or
#125selamanya
Content Guidelines
You may also like
TRANSMIGRASI ICE GIRL [END] by Okta_viani4
38 parts Complete
[DIMOHON BUAT READER'S SEBELUM BACA CERITA INI UNTUK TAHU KALAU INI MENCERITAKAN TENTANG TRANSMIGRASI YANG CUKUP KLISE. JADI JIKA ADA KALIMAT YANG SANGAT TIDAK MASUK AKAL MOHON DIMAKLUMI KARENA TIDAK AKAN ADA REVISI] sekian dari author. Arasya Putri Ghustav, gadis yang meninggal tepat di umurnya yang ke-17 tahun karena membantu seorang nenek nenek yang hendak menyebrang jalan. Yang tanpa gadis itu sadari dari arah kanan terdapat truk yang melaju kencang dan dalam sepersekian detik langsung menabrak tubuhnya. Untungnya saja nenek yang tadi ia tolong dengan cepat Arasya dorong ke tepi jalan membuat hanya tubuhnya saja yang terpental jauh hingga darah langsung merembes dari kepalanya yang terbentur aspal jalanan. Bukannya kesakitan, Arasya malah tersenyum di sela-sela kesadarannya. Karena ia merasa beban yang dipikulnya selama ini sudah tidak ia rasakan lagi. Tanpa gadis itu ketahui kalau jiwanya malah mengalami transmigrasi kedalam tubuh seorang gadis cupu yang sering dibully dan sangat dibenci oleh kedua abang kembarnya. Keajaiban memang seringkali ada di sekitar kita, sang nenek yang sudah Arasya dorong kepinggir jalan, keadaan nya tidak kenapa-napa hanya luka kecil sedikit. "Sungguh mulia hati mu nak, kau akan hidup kembali dengan bertransmigrasi ke tubuh seorang gadis lemah," ucap nenek-nenek itu lalu menghilang, namun sebelum itu sang nenek menyempatkan melihat tubuh Arasya yang sudah dikerumuni banyak orang, "semoga hidup keduamu membuatmu menemukan kebahagiaan nak." Mau baca? Tolong follow akun author dulu ya readers tersayang. MAU PLAGIAT? SINI KALAU BERANI DASAR TUKANG COPAS HASIL KARYA ORANG.
DEAR US (SELESAI) by tanzyladinda13
91 parts Complete
ASGARD GANG. NANTANG KAMI? SIAP KAMI GERTAK. SOLIDARITAS GARIS KERAS! Asgard Gang. Komplotan terbesar SMA Pradipta yang di ketuai oleh Gibran Algebara. Laki-laki dengan jaket hitam kebanggannya serta bandana abu-abu terikat di lengan kanannya. Biasanya, ketua geng motor itu dingin, nggak tersentuh, di tambah galaknya nggak ketulungan. Tapi Gibran beda, ia berpenampilan sangar tapi hati hello kitty, bobrok, kerjaannya baperin anak orang garis keras. Airel Pabela, cewek urakan yang punya predikat 'ratu jamet' seantero sekolah. Kalau Gibran versi cowok, Airel lah versi perempuannya. Cewek yang memiliki ciri khas galak, nggak peka, dan.. terlalu kaku sama perasaannya. Gibran bertemu Airel karena cewek itu menyelamatkan Asgard dari kehancuran membuatnya langsung menaruh hati, mengejar Airel dengan harga mati. Namun, penolakan terus ia terima. Gibran yang sudah mencapai titik lelah, membuat ia akhirnya mundur dan bertemu dengan Darlena, cewek dengan paras cantik penuh misteri. Yang membuat Gibran akhirnya berhasil menjatuhkan hati. "Gue.. suka lo!" -Airel. "Tapi sekarang hati gue bukan buat lo." -Gibran. Gibran, yang berada di dalam situasi yang rumit. Harus memilih antara Darlena yang menjadi pujaan hatinya atau Airel yang telah lama ia kenal. Ia juga harus memilih antara masa depannya atau Asgard. Masalahnya dengan sang Ayah, memiliki musuh dimana-mana membuat hari cowok itu tampak suram. Kisah ini untuk kamu yang ingin tau sakitnya berkorban untuk dia yang hatinya untuk orang lain. Di hiasi persahabatan masa SMA yang akan terus membekas di hati dan tak pernah terlupakan. Ini, kisah Gibran, dan dunia gelapnya. #DONT COPY MY STORY, PLEASE. #BOY SERIES 3
Langit Yang Merenggut Cinta  by Lautan_Ku
22 parts Complete
LANGIT YANG MERENGGUT CINTA --- Deskripsi: Apa jadinya kalau cewek paling tengil di sekolah harus berurusan sama cowok paling dingin yang susah ditebak? Zea Adara-bar-bar, selengean, dan punya nyali lebih gede dari logikanya. Bagi dia, hidup itu cuma ada dua pilihan: gas atau rem. Dan sejauh ini? Dia selalu milih gas. Arkana Dirgantara-cowok yang lebih sering diem daripada ngomong, tapi auranya bikin semua orang segan. Ketua OSIS perfeksionis yang nggak pernah ketahuan marah. Atau... mungkin dia cuma jago nyembunyiin emosinya? Dunia mereka nggak pernah bersinggungan-sampai suatu malam, Zea nggak sengaja nyerempet motor Arkana pas lagi balapan liar. Alih-alih panik, Zea malah nyengir, "Nggak mati, kan? Yaudah, selow aja." Arkana cuma menatapnya datar. "Gue nggak peduli lu siapa. Tapi lain kali, jangan sampai gue harus turun tangan." Dan ternyata, 'lain kali' itu datang lebih cepat dari yang mereka kira. Ketika taruhan bodoh bikin Zea terjebak dalam proyek sekolah yang dipimpin Arkana, keduanya terpaksa sering ketemu. Zea yang hobi bikin onar, Arkana yang suka aturan-kayak api ketemu es. Tapi semakin lama mereka bentrok, semakin Zea sadar... ada sesuatu di balik tatapan kosong Arkana. Sebuah rahasia yang cowok itu sembunyikan rapat-rapat. Dan saat semuanya mulai terungkap, Zea cuma punya satu pertanyaan: "Apa gue siap menghadapi sisi lain Arkana yang selama ini dia tutupin?" --- ❗️WARNING: Enemies to lovers (tapi Zea lebih kayak 'musuh sendiri' karena hobi bikin masalah) Slow burn (Arkana bukan tipe cowok yang gampang luluh) Banyak momen absurd dan perang urat saraf Ada sisi dark dan misteri di balik karakter Arkana Kalau lo suka kisah dengan bentrokan dua dunia yang nggak mungkin nyatu, "Langit Yang Merenggut Cinta" bakal bikin lo ketagihan. Siap masuk ke dalam permainan mereka? 🔥 Let the chaos begin! 🔥
PILIHAN by umiaprilia22
16 parts Complete Mature
" Ar aku ingin slalu bersama mu,menghabiskan setiap hariku bersamamu maukah kau berjanji untuk slalu menemani setiap langkahku? " - tanya Acha "cha aku tak mampu berjanji,aku akan berdosa jika alam semesta tak mengizinkan kita bersama.Tapi tanpa kau minta pun aku akan slalu berada disisimu"-jelas Arka . ••• "bisakah kita seperti dulu, sedekat nadi tanpa ada jarak penghalang , kini kau dan aku bagai orang asing tanpa adanya bertegur sapa.kau adalah ketidak pastian untukku gapai lagi ". -Aryan ••• "pernah dengar ngak, kalau cinta pertama kemungkinan bisa jadi cinta terakhir?seperti halnya kapal yang berlayar meninggalkan pelabuhannya ,sejauh mana dia berlabuh nyatanya dia kembali berpulang di pelabuhannya semula". "jadi biarkan aku menjadi pelabuhanmu dan kau jadilah kapal ,sejauh mana kau pergi ke lain hati nyatanya kau akan pulang kembali ke peluk ku tapi menetaplah ". Lanjut laki laki ini tersenyum . *** Perjalanan hidup seorang gadis yang sangat rumit, Takdir seolah mempermainkan dirinya tapi di akhir siapa yang menyangka bahwa ketidak mungkinan dalam hidupnya adalah pilihan dari takdirnya. Sebuah perjalanan gadis cantik yang berjuang sampai pada titik terang dalam kehidupannya. Sebuah PILIHAN yang dirasa tepat baginya ternyata adalah kesalahan terbesar yang ia pilih... Ingin tau ceritanya? Baca sampai selesai dan tunggu part-part yang akan datang. Jangan lupa follow, kasih vote serta komen ya! :) Cover :Aprillyaumi DILARANG KERAS MENJIPLAK, JANGAN MENJADI PLAGIAT, BERKARYALAH DENGAN PEMIKIRANMU SENDIRI JANGAN MENIRU HASIL KARYA ORANG!!!!
You may also like
Slide 1 of 10
Ex or New? [REVISI] cover
TRANSMIGRASI ICE GIRL [END] cover
DEAR US (SELESAI) cover
Zeya transmigration (On going) cover
ALTHAREL [SELESAI ✔️] cover
𝐏𝐋𝐀𝐘 𝐆𝐈𝐑𝐋 𝐊𝐀𝐋𝐄𝐀 cover
Irene's Mission! cover
Sun Meets Ice cover
Langit Yang Merenggut Cinta  cover
PILIHAN cover

Ex or New? [REVISI]

8 parts Ongoing

Ubur-ubur ikan lele, mampir dulu lee.. Apa rasanya saat seseorang yang dulu kamu anggap segalanya, perlahan berubah jadi orang asing? Alea tahu rasanya ditinggalkan tanpa penjelasan. Dikhianati oleh diam yang menyakitkan. Saat Zayn, laki-laki yang pernah ia percaya akan jadi akhir ceritanya, memilih pergi tanpa kata pamit, Alea belajar cara menyembuhkan luka sendiri. Namun hidup selalu punya kejutan. Saat semua tentang masa lalu perlahan ia kubur, muncul seseorang yang tak pernah ia duga. Alegra. Dingin, menyebalkan, tapi... perlahan jadi tempat Alea berlabuh. Tapi bagaimana jika bayang-bayang masa lalu belum benar-benar selesai? Saat Alea harus memilih, antara bertahan pada kenangan, atau membuka hati untuk seseorang yang baru. Kadang, pertanyaan terbesar bukan tentang siapa yang datang, tapi siapa yang layak untuk tetap tinggal. Alegra memasukan tangannya ke dalam saku hoodie-nya. "Udah cukup ngobrolnya. Nanti kita ketemu lagi." Alea mendengus. "Siapa yang bilang kita bakal ketemu lagi?" Alegra menyeringai. "Takdir." Jangan lupa vote, komen, and follow juga akunnya. See you..