Story cover for TEMU by g00ddesya
TEMU
  • WpView
    Membaca 13
  • WpVote
    Suara 4
  • WpPart
    Bagian 2
  • WpView
    Membaca 13
  • WpVote
    Suara 4
  • WpPart
    Bagian 2
Bersambung, Awal publikasi Jan 07, 2022
Lingkup adalah hal paling besar yang ada di dunia. Khususnya kehidupan. Seperti layaknya tiap elemen dalam lingkup kehidupan punya banyak perannya masing - masing. Hal ini dijiwai seorang gadis yang percaya akan satu hal,  cerita hidup tuhan. Dia tak bisa memilih hal yang harus ada di lingkupnya(kehidupan) maupun hal yang ingin dia hilangkan. Sesungguhnya kita semua hidup berdampingan dengan elemen - elemen di dunia ini seperti hal nya manusia. Apalagi berlawan jenis yang tak melulu soal 'CINTA'. Setiap pertemuan dengan manusia lain adalah perjalanan baru kamu akan di mulai.
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan TEMU ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#181rekomendasiwattpad
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
Are You The One Tied To Me? oleh redstringpages
9 bab Bersambung
Semua orang punya titik balik. Dalam hidup, dalam mimpi, dalam perasaan. Dan terkadang, titik balik itu hadir lewat orang yang tak kau duga, di saat yang paling tak masuk akal. Namaku Rain Anak organisasi. Perfeksionis. Rasional. Terlalu terbiasa memetakan semuanya menjadi rencana. Dan di dalam setiap rencanaku, selalu ada satu nama yang seperti gangguan: Raib. Rival abadi. Cermin yang merepotkan. Tapi juga satu-satunya orang yang benar-benar menantangku dalam diam. Kami saling bersaing di medan yang sama-ruang rapat, hasil evaluasi, dan debat antaride. Tapi semakin aku beradu dengannya, semakin aku sadar, tidak semua lawan harus dikalahkan. Kadang, mereka hanya butuh dipahami. Lalu datang Kenza. Kapten basket. Bukan anak organisasi. Tapi justru itu yang membuatnya mencolok di mataku. Ia seperti jeda yang tak pernah kuminta, tapi diam-diam kubutuhkan. Seseorang yang muncul tanpa pretensi, tanpa peta, tapi menghadirkan pertanyaan paling sulit yang pernah kutemui: apa sebenarnya yang sedang kucari? Dalam riuhnya proposal kegiatan dan skor rapat, dalam tatap mata yang tak selesai antara aku dan Raib, dan dalam keheningan canggung bersama Kenza-aku belajar. Bahwa kadang yang paling berarti bukan siapa yang paling sering hadir, tapi siapa yang membuatmu diam dan berpikir ulang tentang dirimu sendiri. Interlinked adalah tentang benang-benang yang tak terlihat, tapi nyata. Tentang rivalitas yang tumbuh menjadi penghargaan, dan tentang perasaan yang perlahan memanggil pulang-dari tempat yang tak pernah kau sangka. Karena dalam hidup, orang-orang datang bukan hanya untuk tinggal. Ada yang datang untuk mengubahmu. Pelan-pelan. Dalam. Dan diam-diam.
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 9
I'll Find You cover
Let Me Smile : Cerai dan Bahagia (END) ✓ cover
Memorable Night #N1 ( LENGKAP ) cover
Love on The Street cover
Rangga Ini Anya✓ cover
Warisan Tak Terduga [END] cover
AZAM : Satu Langit Dua Doa  cover
Cinta Gus Dibalik Langit Pesantren  cover
Are You The One Tied To Me? cover

I'll Find You

12 bab Lengkap

[[ R E M A K E ]] Jatuh cinta dan menemukan. Perpaduan sempurna untuk kisah romance dua insan manusia. Banyak orang mengatakan, jika setiap orang akan menjadi pejuang cinta lebih dulu baru bisa menemukan tambatan hati yang pas. Apa itu benar? Atau hanya sterotype di masyarakat sekitar? Perlahan, April merasakannya. Menyelam di dunia satu lelaki dan lelaki lainnya. Mengenal dan mengetahui lebih jauh tentang mereka. Membantu mereka untuk bangkit atau mungkin melupakan masa lalunya. Sosok malaikat kah? Atau hanya seorang gadis polos yang berusaha mencari? Ini panggilan jiwa, bukan sebuah skenario yang sengaja dibuat. "Now, I'll Find you. Bertahan sampai akhir ya?" Cover by : google