JADI KUCING?! [TAMAT]
  • Reads 2,769,558
  • Votes 477,804
  • Parts 50
  • Reads 2,769,558
  • Votes 477,804
  • Parts 50
Complete, First published Jan 17, 2022
[2] : [FOLLOW SEBELUM MEMBACA!]

BUKAN LAPAK BUAT PLAGIAT!!!

_____

"wtf.. kenapa gue malah jadi kucing?!"

Livi Marcella atau sering dipanggil Livi, dia adalah 'cegan' alias cewek ganteng, yang mati karna tertabrak mobil oleng.

Dia mengira dia akan mati dan jadi hantu gentayangan, tapi ternyata dia salah. Jiwanya malah masuk kedalam tubuh kucing berwarna putih.

"DOSA APA GUE JADI KUCHENG?!"

____


Rank terbaik🏅

 #1- kucing [31-01-2022]
#2- komedi [01-02-2022]
#1- fantasy [03-02-2022]
#2- fiksipenggemar [16-02-2022]
#3- klasik [27-02-2022]
#1- komedi [03-03-2022]
#4- fiksisejarah [05-03-2022]
#1- cegan [05-03-2022]
#1- Livi [05-03-2022]


Start: 17 Januari 2022
End: 20 Desember 2022

•Editing Cover by @SnowyEllncy 

•Hasil pemikiran sendiri!


Follow me!
All Rights Reserved
Sign up to add JADI KUCING?! [TAMAT] to your library and receive updates
or
#28humor
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
KaleZa cover
Ibu Antagonis (Segera Diterbitkan) ✓ cover
SECOND CHANCE (END) cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Survive in School [END] cover
Nathaelyn [END] cover
DANGER cover
Siapa Dalangnya ? (END) cover
"MEREKA" ADA ✔️ cover
AKU DAN OM 21++  cover

KaleZa

45 parts Ongoing

Kalisa sungguh tidak mengerti, seingatnya dia sedang merebahkan tubuhnya usai asam lambung menyerang. Namun ketika di pagi hari dia membuka mata, bukan dinding kamarnya yang menyambut melainkan ruang kelas yang membuatnya seketika berjenggit. Dan di sanalah awal mula kehidupannya dimulai. Kalisa memasuki tubuh seorang gadis bernama Kaleza Odira, gadis SMK yang pelulusannya tinggal menghitung minggu. Kaleza juga memiliki kembaran bernama Delaza Lantana, seorang gadis yang nantinya bakal menjadi tunangan dari seorang pria bernama Zairo Ranggala Caler. Kalisa tentu tau siapa itu Zairo. Orang berkuasa di kotanya yang sudah terkenal dalam kepiawaiannya memainkan bisnis. Namun, nasib sial harus menimpa Kalisa. Dengan dalih pendidikan Delaza, Kalisa diminta menggantikan posisi Delaza selama sebulan menjadi calon tunangan Zairo yang mana Kalisa sendiri tau cowok itu terkenal dengan sikapnya yang temperamental, arogan, serta sikap kasar dan juga dinginnya.