Story cover for ALEA by shiddiqy__
ALEA
  • WpView
    LECTURAS 415
  • WpVote
    Votos 18
  • WpPart
    Partes 19
  • WpView
    LECTURAS 415
  • WpVote
    Votos 18
  • WpPart
    Partes 19
Continúa, Has publicado ene 19, 2022
Kepindahan Alea ke sekolah barunya ternyata menjadi awal masalah baru untuknya.

Semuanya berawal dari Areez menggendongnya ke UKS, membuat Alea harus menerima gangguan dari Agnes yang sudah lama terobsesi pada Areez.
Bukan hanya Agnes, gadis cupu yang dikenal sebagai gadis pendiam disekolah juga mengancam Alea.

Kemunculan Ken yang mendekati Alea hanya untuk menjadikan Alea sebagai alat untuk balas dendam pada Areez.

Juga, beberapa fakta yang perlahan mulai terkuak.
Todos los derechos reservados
Regístrate para añadir ALEA a tu biblioteca y recibir actualizaciones
O
#155putihabuabu
Pautas de Contenido
Quizás también te guste
Quizás también te guste
Slide 1 of 9
TEMARAM (COMPLETED) cover
TentangDya cover
Scond Life Fake Nerd cover
My Love Is Badai [ COMPLETED ] cover
Tentang Dia cover
ALZHAR cover
Asmara Putih Abu-abu [ON GOING] cover
FREEDOM  [END] cover
HANNA cover

TEMARAM (COMPLETED)

41 partes Concluida

Renjana. Gadis cantik yang pernah bermimpi untuk menjadi seorang princess bersanding dengan seorang pangeran dan tinggal di sebuah istana sama seperti tayangan yang selalu ia tonton. Namun sayang ia sedang tidak hidup di negeri dongeng. Ia dilahirkan di dunia yang kejam, yang memaksanya untuk menelan satu persatu realita pahit yang jauh dari seluruh mimpi dan harapannya. Hingga suatu ketika saat ia sudah berhasil melupakan impiannya yang begitu sempurna, bertemulah ia dengan seorang laki-laki yang berhasil membuatnya jatuh cinta. Seseorang yang mampu memberi warna baru bagi hidupnya yang kelabu. Tetapi apakah benar itu bahagia yang ia cari? Apakah dunia yang kejam ini mengijinkannya untuk membangun dongeng sesuai dengan yang hatinya inginkan? Satu hal yang pasti. Bahagia tak pernah abadi dan kesedihan tak akan berlangsung selamanya. Maka seluruhnya tak selalu terus terang dan tak juga tetap gelap. Hanya temaram Cover by apgraphic_