Let Me (SELESAI)
  • Reads 9,552
  • Votes 1,598
  • Parts 41
  • Reads 9,552
  • Votes 1,598
  • Parts 41
Complete, First published Jan 19, 2022
Mature
Andra merasa hidupnya baik. Memiliki pekerjaan sebagai musisi lepas dan penyiar radio. Dan yang utama, menjalin asmara dengan Eriska, rekannya sesama penyiar. Namun di saat Andra ingin menunjukkan keseriusan, Eriska meminta break. Hubungan mereka menjadi canggung dan buruk. Di saat itu, Andra dekat dengan seniornya, Kirana. Music Director-nya yang terkenal judes dan perfeksionis.
Sisi lain Kirana perlahan memikat Andra. Begitu pula Kirana yang memiliki rasa tertarik pada juniornya. Namun di saat mereka mulai menyadari perasaan masing-masing, Kirana memilih menjauh. Dia tak ingin merebut Andra dari Eriska. Sementara Andra masih memikirkan Kirana meski kembali menjalin kasih dengan Eriska. 

-Ada orang lain yang lebih pantas untuk pulang ke kamu. Dan itu bukan aku-

Author's note : Cerita ini terinspirasi dari lagu 'Let Me' milik Teddy Adhitya. Saya menuliskannya sebagai partisipasi dalam event Adu Jotos Batch 3 oleh HWC Publisher. Happy reading.

#adujotosbatch3 #adujotoshwc
All Rights Reserved
Sign up to add Let Me (SELESAI) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Make it Right cover
Komunikator (Completed) ✓ cover
Recruiter Lyfe - (TAMAT) cover
You cover
Give Me Love cover
BAND AID cover
COLOURS cover
Cappucino (FIN) cover
CINTAKU TERHALANG STRATAMU cover
The Scenario (Different Grooves)✓ cover

Make it Right

30 parts Complete

[COMPLETED] Retha kembali dipertemukan dengan masa lalunya. Setelah banyak yang dilaluinya sendirian, Retha kembali bertemu Radyan. Di bagian kehidupan yang berbeda, ketika keduanya lebih dewasa dalam menghadapi persoalan, mereka kembali berjumpa. Masih ada yang harus diselesaikan. Sequel of 294 Days.