Seorang lelaki, berusia 18 tahun dengan darah campuran Korea - Amerika.
Sifat nya yang dingin, mampu membuat siapapun tunduk dan takut padanya.
Siapa dia?
Dia Jay Park. Anak yang memiliki banyak kuasa di sekolahnya, terlebih lagi sang Papa yang menjadi donatur terbesar di sekolah.
Dibalik wajah tampannya dan sifat dinginnya, yang mampu membuat siapapun tunduk, tak bisa di pungkiri, bahwa ia menyimpan banyak kisah kelam dalam hidupnya, hingga ia berubah menjadi Jay yang sekarang.
Jay yang pemaksa, bersifat acuh, dan selalu mencurahkan permasalahannya itu pada cara yang salah. Balapan liar misalnya.
Lalu, bagaimana ceritanya, ia bisa bertemu dengan seorang gadis cantik yang memiliki senyum hangat? Seorang gadis yang sudah berhasil meruntuhkan dinding pertahanannya, yang membuat dirinya, harus memilih antara Cinta atau Balapan yang sudah menjadi separuh hidupnya?
Start : 20 - Desember - 2021
End :