ALGAVARO
  • Reads 15,688
  • Votes 300
  • Parts 59
  • Reads 15,688
  • Votes 300
  • Parts 59
Complete, First published Jan 24, 2022
Mature
"Gue percaya Mujizat. Dan lo Mujizat gue yang pertama"

Siapa sangka dirinya bisa jatuh cinta dengan wanita yang bukan tipenya.
Kabar tentang hubungan yang tadinya hanya sebatas candaan,kini cowok ini menginginkan hal yang lebih dari itu

"Gue cowok normal,jatuh cinta bukan salah gue"
"Gue gak mau tau. Jadi pacar gue atau gue jatuhin ke bawah" 

Algavaro Gavendra. Cowok dengan kharisma tersendiri yang mampu memikat banyak wanita di sekitarnya. Pria yang memiliki prinsip 'Gua gak suka pengkhianatan' itu menjabat  sebagai ketua di geng besar bernama RAVEGAR membuatnya sangat ditakuti banyak orang. 

Terlebih lagi Ayahnya seorang CEO di sebuah sekolah ternama,membuat Algavaro harus dihormati semua orang. Hal yang justru membuat dirinya merasa tertekan dan menciptakan banyak konflik dengan Ayahnya yang terkenal sangat egois dan banyak mengekang nya sejak ia masih kecil.

Hal yang dilakukan Ayahnya itu justru membuat Alga semakin tertekan hingga ia mulai menjadi pria egois dan kasar.
Lalu Alga dipertemukan dengan seorang wanita yang mungkin akan menjadi bagian dari perjalanan hidupnya.

Velisya Efellyn.Seorang Ballerina cantik yang memiliki sifat lembut itu harus dipertemukan dengan seorang Algavaro yang dikenal sebagai laki laki keras dan egois. Dua sifat yang sangat berlawanan.
Kehadiran Velisya dalam hidup Alga justru banyak menimbulkan konflik di berbagai kalangan terutama Ayah Alga sendiri.Bukan hanya ayahnya,satu hari dimana wanita pindahan asal London yaitu sepupu Alga sendiri ingin menghancurkan hubungan keduanya.

Tidak hanya itu,hari dimana saat Alga menganggap Velisya mengkhianatinya adalah awal hancurnya dunia Alga. 
Namun apakah keduanya bisa melewati perjalanan hidup yang sangat berlika liku itu? Apakah Velisya sanggup menghadapi perubahan seorang Alga yang dulu menjadi tempatnya pulang namun harus menjadi musuhnya sendiri....

_______



#bijaklahMembaca
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add ALGAVARO to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
ARGANTARA (HIATUS SEMENTARA) by cookieseries_24
30 parts Complete
BUDAYAKAN FOLLOW TERLEBIH DAHULU SEBELUM BACA⚠️ Rank: #1# watty22 #3# wattys 21 #1# argantara Siapa yang tak kenal dengan sosok Argantara Zayyan Wijaya, laki laki famous, berdarah dingin ini adalah cowok idaman para gadis remaja di sekumpulan anak sekolah. Selain memiliki raga yang sangat begitu sempurna laki laki yang kerap di panggil Argantara itu adalah sang ketua perkumpulan geng motor ZEROCALZ yang didirikan pada tahun 1990 oleh ketua pertama mereka (Andrian). Di ikuti dengan anggota lainnya yang merupakan sahabat laki laki di sekolah, selama menjabat sebagai ketua dan menjadi terkenal tak ada satu orang pun yang berani melawan mereka, termasuk sang ketua yang begitu kejam tanpa senyuman. Mendengar nama zerocals di pendengarannya sudah membuat semua orang memilih menjauh karena aksi rumornya selalu terdengar kental mendarah daging di indra pendengaran seluruh siswa maupun yang orang luar lainnya. Kecuali dengan satu gadis ceroboh yang tergila gila nekat mencari celah untuk bisa berdekatan dengan sang pria ketua berdarah dingin itu. karena rasa cinta yang membuat gadis itu bodoh Dimata Arga, baginya Arga adalah dewa Yunani yang di kirimkan Dewi kayangan untuk membantu kehidupan gelapnya yang tidak di ketahui orang banyak. Ini adalah kisah Argantara dengan Vannessa Acha, kisah yang sangat menantang antara pria berdarah dingin dengan gadis ceroboh yang memiliki kehidupan gelapnya. banyak rahasia yang tersebar di mana mana dengan kehadiran Acha dalam kehidupan ZEROCALZ. "Apa yang harus Acha lakukan supaya Arga seneng? "Lo mau tau apa keinginan gue?" "Iya Acha mau tau buruan kasih tau nanti Acha kabulin" "Gue mau Lo berenti ganggu dan kejar gue!" Lanjut didalam cerita.. No copy paste!!!!! Publish : 17 April 2022
You may also like
Slide 1 of 10
ANAK SANG KEGELAPAN!? || BL/ brutal legends THE END cover
ALGARA  cover
Kemelut Rumah Tangga  cover
S A G A R A cover
ARSHAKA (END) cover
Gairah Mia cover
Sweet Couple [On Going] cover
 El and Jerganio  cover
ARGANTARA (HIATUS SEMENTARA) cover
Alvaro (On Going) cover

ANAK SANG KEGELAPAN!? || BL/ brutal legends THE END

14 parts Ongoing

cerita hanya karangan dan 100% FIKSI