You Are My Destiny (ONGOING)
  • Reads 18,996
  • Votes 2,872
  • Parts 58
  • Reads 18,996
  • Votes 2,872
  • Parts 58
Ongoing, First published Jan 26, 2022
Mature
Bagi yang suka romansa penuh drama, yuk silahkan mampir di cerita ini. 

---

Tepat dihari pernikahan, saudaranya menghilang tanpa kabar.

Karena tidak ingin pernikahan ini dibatalkan demi keuntungan bisnis, ayahnya memaksa Kim Soeun agar menjadi pengantin wanita untuk menggantikan posisi saudaranya.

Tiba-tiba menikah dan masih menikahi pria luar biasa yang diam-diam dicintainya selama tiga tahun, Kim Soeun merasa bahagia dihatinya dan berharap akan kehidupan pernikahan yang sempurna. 

Tapi, setelah menikah, Kim Soeun pun menyadari jika pernikahan ini bukanlah surga kebahagiaan hidupnya tapi juga lubang neraka baginya. 

Suaminya tidak mencintainya dan bahkan membencinya. Selalu mengabaikannya. Membuat Kim Soeun tersiksa dengan perasaan cinta dan benci untuknya.

Disisi lain, kemunculan teman masa kecil Kim Soeun setelah kembali ke Korea adalah saingan bisnis terkuat suaminya. Dan, setelah dia tau apa yang dialami Kim Soeun setelah menikah, dia diam-diam selalu membantu dan melindungi di belakangnya tanpa memberitahu keberadaannya.

Note:

Dalam cerita ini, author membuat perbedaan dengan cerita-cerita sebelumnya. Yaitu, akan ada dua pemeran utama pria yang sama kuat pengaruhnya dan memiliki peran penting di hati Kim Soeun. 

Kedua cogan ini pastinya akan meramaikan dan membuat jalan cerita menjadi semakin seru. 

Untuk tau gimana kisah mereka, dan siapa diantara kedua pria itu yang berjalan bersama Kim Soeun di akhir...baca terus ceritanya ya😉
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add You Are My Destiny (ONGOING) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
ESHA🍓 by rereyncii_
56 parts Ongoing
🚫⚠️𝐆𝐀𝐔𝐒𝐀𝐇 𝐏𝐋𝐀𝐆𝐈𝐀𝐓 𝐍𝐎𝐑𝐀𝐊𝐊‼️𝐘𝐀𝐍𝐆 𝐏𝐋𝐀𝐆𝐈𝐀𝐓 𝐆𝐖 𝐒𝐔𝐌𝐏𝐀𝐇𝐈𝐍 𝐃𝐀𝐏𝐄𝐓 𝐇𝐀𝐓𝐄 𝐂𝐎𝐌𝐄𝐍𝐓‼️𝐭𝐞𝐫𝐤𝐞𝐬𝐚𝐧 𝐤𝐮𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐚𝐣𝐚𝐫 𝐝𝐚𝐧 𝐭𝐢𝐝𝐚𝐤 𝐬𝐨𝐩𝐚𝐧 𝐭𝐚𝐩𝐢 𝐛𝐨𝐝𝐨𝐚𝐦𝐚𝐭 𝐬𝐞𝐭𝐢𝐝𝐚𝐤𝐧𝐲𝐚 𝐤𝐚𝐥𝐢𝐚𝐧 𝐬𝐞𝐦𝐮𝐚 𝐭𝐚𝐮 𝐜𝐚𝐫𝐚𝐧𝐲𝐚 𝐌𝐄𝐍𝐆𝐇𝐀𝐑𝐆𝐀𝐈 𝐤𝐚𝐫𝐲𝐚 𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐤𝐚𝐥𝐚𝐮 𝐦𝐚𝐮 𝐧𝐢𝐫𝐮 𝐈𝐙𝐈𝐍 𝐤𝐚𝐥𝐚𝐮 𝐠𝐚𝐤 𝐝𝐢 𝐢𝐳𝐢𝐧𝐢𝐧 𝐘𝐀 𝐉𝐀𝐍𝐆𝐀𝐍 𝐌𝐀𝐊𝐒𝐀⚠️🚫 bagaimana jika suatu keluarga yang misterius terkenal dingin, kejam dan haus darah bahkan orang orang mengatakan jika keluarga ini lebih jahat daripada iblis balik lagi ke topik utama gimana kalau keluarga kejam... emmm maksudnya salah satu dari anggota keluarga itu tiba-tiba mengadopsi seorang balita perempuan yang tak sengaja di temukan di pinggir jalan sambil menjual bunga? apakah balita itu akan hidup bahagia? atau justru sebaliknya? hemmm kalau penasaran silahkan baca hihi _______ "aman aman au eli unga na Eca ida? aga na yima yibu atu aman au?" seorang balita mungil menarik narik celana milik pria tinggi yang sedang menelfon seseorang pria tadi menunduk dan mematikan sambungan telepon nya sepihak, ia berjongkok dan menatap balita itu dari balik kacamata hitam nya "kau menjual bunga?" tanya nya balita itu mengangguk dengan senyum lebar "aman au?" tawar nya lagi "𝑚𝑒𝑛𝑎𝑟𝑖𝑘" batin pria itu _______
You may also like
Slide 1 of 10
OBSESSION || SungJake cover
MPREG NCT cover
Kisah Tak Sempurna [Slow Up] cover
ESHA🍓 cover
S2: After Engagement cover
Kesayangan Bunda cover
Late Love || LINGORM cover
Serena'de cover
Lily's [REVISI] cover
I NEED YOU MOMMY cover

OBSESSION || SungJake

45 parts Ongoing

Beberapa part mengandung konten 🔞