Story cover for Kyoki: The Villain System by Tegar_Akasia_22
Kyoki: The Villain System
  • WpView
    Reads 122
  • WpVote
    Votes 18
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 122
  • WpVote
    Votes 18
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Jan 26, 2022
Elena merupakan seorang hacker dengan kemampuan pemrograman terbaik, mati terjatuh dari jembatan saat ingin melarikan diri dari kejaran polisi.

Namun hal yang tak terduga terjadi padanya, bukannya pergi ke akhirat dia malah terjebak di sebuah novel Romace kelas rendah dengan System menyebalkan.

"Sialan!! Kenapa aku harus jadi orang ini sih?!"

[Ini takdirmu, nikmati saja!]

"Nikmati gundulmu!! Aku menderita Sialan!!"

Hidup sebagai Kyoki tidak mudah, setiap hari dia harus melihat drama memyebalkan yang membuat perutnya mual.

"persetan!! Aku gak peduli dengan alur bodoh ini!! Akan ku hancurkan sekalian!!"
All Rights Reserved
Sign up to add Kyoki: The Villain System to your library and receive updates
or
#522villain
Content Guidelines
You may also like
My Second Life Became Antagonist || END  by JiaRen006
46 parts Complete
[kata kasar berseliweran, seperti umpatan. Ganti judul, judul awal 'Antagonis Harem' jadi 'My second Life Became Antagonist'] Aruna Meldeva Xevver cewek barbar, menyebalkan dan suka julidin orang. Namun sayang seribu sayang ia harus mati karena kejadian konyol, bukannya masuk neraka Runa malah mendapati dirinya yang masuk kedalam tubuh seorang Antagonis dalam Novel dengan genre Harem, Iya harem! Kalian tidak salah baca. Ditemani dengan sebuah sistem canggih bernama 'sistem 006', Runa harus menjalani takdir sang Antagonis yang akan mati dengan tragis karena disiksa habis-habisan oleh bucin tolol si protagonis wanita. Awalnya Runa pikir ia akan hidup tenang setelah berhenti mengganggu alur cerita, namun perkiraannya salah besar. Ia malah harus berurusan dengan semua tokoh di novel itu, dan sialnya lagi ia harus terlibat cinta segi banyak oleh semua tokoh pria. "You're mine baby." "Kamu milikku." "She's mine." "Aku mencintaimu, maka sekarang dan selamanya kau hanya milikku." "Be a good girl honey." "Jangan pernah berpikir untuk kabur sayang, karena sampai ujung dunia pun aku akan mengejarmu." "Kamu cuma punyaku, nggak ada yang boleh nyentuh kamu selain aku. Ngerti by?" "Menjauh lo semua!" "Gue cuman mau kekamar mandi ban*sat bukan mau kabur!" "Hush... Hushhh, nge-fans lo pada sama gue? Maka nya deketin gue mulu?" "SESEORANG TOLONG BAWA GUE PERGI DARI NIH DUNIA! GAK KUAT GUE!" ⚠️ kalau gak suka harem mending jangan baca ya, jangan salah lapak ⚠️ ⚠️ ceritanya masih acak kadut, maklumin authornya masih pemula ⚠️ ⚠️ kalau baca minimal vote ya✨ ⚠️ Thank youu buat yang udah mampir ✨✨✨🌹🌹🌹
SALARYN KINGDOM : Bridge Of Destiny [END] by tiarateacup
93 parts Ongoing
Menikah kontrak dengan pangeran yang dingin dan misterius, Evelyn yakin hidupnya hanya akan berputar di antara politik dan intrik. Ia tak pernah menyangka, tatapan beku pria itu justru menyeretnya ke dalam cinta yang tak terduga-serta pada konspirasi kelam yang sanggup mengubah masa depan kerajaan. *** Evelyn Watson, pewaris konglomerat sekaligus mahasiswi jurusan bisnis. Hidupnya teratur dan sempurna sampai kecelakaan pesawat membuatnya koma. Ia terbangun di novel zaman kerajaan dan menjadi putri bangsawan dengan reputasi buruk. Terikat sistem yang menuntut akhir bahagia bagi tubuh aslinya, Evelyn berusaha memperbaiki segalanya tanpa mengacaukan alur cerita. Tapi musuh keluarga justru menyeretnya ke pusaran perebutan tahta. Hingga ia membuat keputusan gila: menikah dengan Ethan-saudara tiri tokoh utama pria yang seharusnya mati di paruh pertama cerita. "Mari kita menikah," ucapnya tenang. "Aku akan membantumu naik tahta. Sebagai gantinya, lindungi keluargaku dengan kekuatan militermu. " Semua tampak seperti kesepakatan dingin. Sampai Evelyn menyadari... ada hal yang tak pernah ia rencanakan: jatuh cinta. Juga kehadiran seseorang yang menemani perjalanannya, lebih dari sekedar target. *** Disclaimer : High Politik Kerajaan. Dark Fantasy-Romance, Greenflag Couple karya pertama, mohon koreksi jika ada salah penulisan. Silahkan dibaca selagi partnya masih lengkap... PROSES REVISI KARYA ORIGINAL‼️JANGAN PLAGIAT🚫
You may also like
Slide 1 of 10
How to (Not) Fit In Romance Historical Story cover
SILENT REAPER  cover
My Second Life Became Antagonist || END  cover
Being CEO's wife is cruel cover
MAGICAL GIRL SERIAL KILLER RENA (TAMAT) cover
ASRAR [TERBIT] cover
SALARYN KINGDOM : Bridge Of Destiny [END] cover
STRIKE BACK, PROUD GODDESS! (401- End) cover
tranmigrasi Ariyana cover
The Charmed Abyss cover

How to (Not) Fit In Romance Historical Story

3 parts Ongoing

Elena, Mahasiswa 21 tahun yang (lagi nganggur) mengkritik habis habisan sebuah novel yang menurutnya klise dan sangat tidak masuk akal. Tergoda akan iklan review novel yang FYP di toktok ia akhirnya menghabiskan uang THR yang baru dia dapat dari bibinya "Lah anjir, seratus lima puluh rebu ceritanya ampas gini," Ia akhirnya mencoba untuk protes ke author yang membuat cerita itu,tapi kok.... "BENTAR... BENTAR..." Elena berbisik pelan, lalu suaranya mulai naik dengan rasa panik yang bercampur keterkejutan. Otaknya bekerja keras, menyamakan sosok di cermin dengan ilustrasi pada novel yang ia hujat tanpa ampun beberapa hari sebelumnya. Dia melangkah mundur dengan tangan bergetar, lalu reflek menutup mulutnya dengan kedua tangannya. Matanya membelalak, wajahnya berubah pucat. "Ini nggak mungkin...." Elena bergumam, nadanya gemetar. Lalu dia menggelengkan kepala dengan cepat, mencoba menepis pikiran yang mulai menjeratnya. "Ini... ini Evelina, kan? Lady Evelina Ironwood?!"