Crazy Rich Boyfriend
  • Reads 7,992
  • Votes 1,125
  • Parts 4
  • Reads 7,992
  • Votes 1,125
  • Parts 4
Ongoing, First published Jan 29, 2022
Jadi pacar Mario Kenzie Liedarto?! It's my dream, Aylen! Not yours!

Mungkin, kata - kata itulah yang sering memenuhi kolom komentar instagram aktris muda bernama Aylena Shappira baru - baru ini. Padahal, hubungan mereka sudah memasuki tahun keempat. Bahkan di nobatkan sebagai sarjana dunia perbucinan.

Ya bagaimana tidak iri pemirsa?! Aylen di perlakukan bak seorang ratu. Diberi perhatian tidak pernah setengah - setengah, diperlakukan dengan ramah oleh anggota keluarga Mario, makan di restoran bintang lima, diajak liburan ke luar negeri, hingga dapat hadiah barang branded.

Sama halnya dengan Mario, anak ketiga dari keluarga Liedarto itu dikatakan sangat beruntung memiliki Aylen. Gadis sederhana, pekerja keras, cantik, dan tangguh. Wajar jika hubungan keduanya membuat netizen iri hingga ke akar.

Dan ini adalah kisah pasangan S1 perbucinan kita ; Mario si bucin akut, dan Aylen si bucin tapi gengsi. Kisah romansa, yang tidak memandang kasta.
All Rights Reserved
Sign up to add Crazy Rich Boyfriend to your library and receive updates
or
#6markyeri
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Big Man! cover
ALZELVIN cover
REAGAN • POSSESSIVE BADBOY cover
Tukang Daging Psikopat [Non kpop, No Edit] || SLOW UP cover
STRANGER cover
Istri Nakal Gus Afan cover
don't be afraid, papa mama is here cover
Resusitasi Jantung Hati  cover
SEPA [TRANSMIGRASI BL] cover
Ndadak jadi mommy?! | transmigrasi  cover

Big Man!

35 parts Ongoing

Alea adalah gadis modern.Namun sebuah kalung peninggalan leluhurnya membawanya menuju ke dunia lain.Dunia yang benar-benar berbeda.