EMPTY HOUSE
  • Reads 41
  • Votes 6
  • Parts 10
  • Reads 41
  • Votes 6
  • Parts 10
Ongoing, First published Feb 03, 2022
Maysa Helsen dan Tania Helsen adalah anak kembar berusia lima tahun dari pasangan Maysahril Helsen dan Taniela Gristie. Dahulu, mereka tinggal di kota, tetapi pindah ke desa untuk bertani. Mereka mengontrak di sebuah rumah yang jauh dari tetangga.

Watak keduanya berbeda, Maysa memiliki watak keras kepala, penakut, dan acuh tak acuh, sementara Tania memiliki watak penurut, sedikit berani dan peduli. Rambut mereka sebahu, tetapi Maysa lebih suka mengikat rambutnya, sedangkan Tania suka melepas rambutnya.

Kedua anak itu sering ditinggal pergi oleh Maysahril dan Taniela. Pada awal mereka tinggal semuanya biasa saja. Tidak ada gangguan, meski kedua anak itu hanya di dalam rumah karena tak berani keluar sesuai perintah dari orang tua mereka. 

Maysa dan Tania selalu menghabiskan waktunya dengan bermain boneka. Nama boneka kucing Maysa adalah Titan dan nama boneka kelinci Tania adalah Sani. Kadang kala Maysa membentak Tania, tetapi Tania hanya diam saja.

Seiring berjalannya waktu, keadaan rumah mereka sangat jauh dari kata aman. Sering kali, anak-anak itu  diteror dan membuat mereka harus bisa mengatasi semuanya sendiri. Apakah mereka bisa mengatasi semua teror yang mengusik mereka? Ataukah mereka tak mampu mengatasi teror tersebut?
All Rights Reserved
Sign up to add EMPTY HOUSE to your library and receive updates
or
#12kengerian
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Take My Hand cover
BALLERINA BERDARAH cover
THE TEDDY BEAR  cover
INDIGO | Jungfamliy ft Beomgyu cover
BELASUNGKAWA [COMPLETED] cover
Pocong Pesugihan cover
Abang Gaibku ( NCT Dream)  cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover
VAMPIR (HAECHAN HAREM) cover
Haunted dormitory✓ cover

Take My Hand

24 parts Ongoing

Graville bisa melihat apa yang semesta sembunyikan. Itu bukan keinginannya. Graville merupakan anak tengah dari tiga bersaudara. namun semua saudaranya membencinya atas peristiwa di masa lalu. itu juga bukan keinginannya. tapi, hei, siapa bilang Graville membencinya? Atau, Graville hanya ingin hidup dengan tenang, banyak tidur dan berkencan dengan kopi kesayangannya. Tolong, dia tidak banyak meminta. Seharusnya mudah, kan? - - - [PERINGATAN!] -Karya ini ORI punya saya -Bukan BeeL -Banyak kata-kata kasar -Alur lambat -Semua gambar bersumber dari pinterest -Mohon maap kalo ada scene yang jatuhnya cringe :') -Terakhir, ini fiksi oke? - - - Start: 6 Maret 2024 Status: on going, slow update