Story cover for Tere Liye Tia (END) by MariaWangge
Tere Liye Tia (END)
  • WpView
    Reads 648
  • WpVote
    Votes 45
  • WpPart
    Parts 26
  • WpView
    Reads 648
  • WpVote
    Votes 45
  • WpPart
    Parts 26
Ongoing, First published Feb 16, 2022
"Gelapku akan lebih indah jika Tia dapat menangkap indahnya surya." Raga mengangkat pipi Adhira, menatap bola mata istrinya dengan dalam-dalam.

"Gelap dalam dinginnya tembok sengsara?" tanya Adhira dengan penuh penegasan.

"Sengsara untuk Tia? Tidak ada sengsara untuk Tia, Dhira. Akan lebih sengsaranya aku jika melihat anak manis itu tak mampu menaiki tangga masa depannya dengan percaya diri." Lagi dan lagi, Raga meyakinkan Adhira. Sungguh hancurnya Adhira kini, anak atau suami yang ia pilih?
All Rights Reserved
Sign up to add Tere Liye Tia (END) to your library and receive updates
or
#2regina
Content Guidelines
You may also like
Yang Tersisa Dari Cinta [ END ] by franky_madridista
38 parts Complete
Raka adalah seorang duda penyayang, ayah dari Citra Dewi Anggitasari, gadis kecil berusia lima tahun yang menjadi alasan hidupnya setelah ditinggal sang istri. Dunia Raka berubah sejak pertemuan tak terduga dengan Tere, seorang gadis ceria yang datang seperti angin segar-mengisi kekosongan tanpa pernah diminta mengganti yang hilang. Hubungan mereka bukan cinta yang diucapkan, tapi kasih sayang yang terasa dan tumbuh tanpa janji. Namun segalanya runtuh ketika Tere muncul dengan undangan pernikahannya bersama Herjunan, lelaki dari masa lalunya. Raka diam, mencoba ikhlas, meski hatinya porak poranda. Tapi takdir belum selesai bermain. Saat Raka pergi tugas ke Kalimantan, pesawatnya dinyatakan hilang. Tere yang dihantui penyesalan dan sayang mendalam, memilih meninggalkan semuanya untuk mencari Raka-bersama Citra yang terus bertanya: "Kapan Papah pulang?" Di pelosok hutan, Raka ditemukan oleh suku Dayak dalam keadaan tak mengenali siapa pun, bahkan Citra-anak kandungnya. Ketika Tere datang, ia tak hanya harus menghadapi amnesia Raka, tapi juga kehadiran Lairi, putri Tetua Suku, yang mulai mengisi hati Raka yang kosong. Sementara itu, Herjunan dan keluarganya tak tinggal diam, menekan Tere agar kembali dan melepaskan semua "beban" yang bukan miliknya. Tere terjebak di antara masa lalu yang ingin ia perbaiki, masa kini yang menyakitkan, dan masa depan yang makin kabur. Ia berjuang bukan untuk dipilih, tapi agar Citra tak kembali kehilangan. Namun ketika cinta yang ia pelihara mulai kalah oleh ingatan yang menghilang dan perhatian yang teralihkan, Tere harus memilih-bertahan, atau melepaskan... demi kebaikan orang yang ia sayang, bukan demi dirinya sendiri.
You may also like
Slide 1 of 10
A Contracted Heart (END)  cover
Angel To Raya (END) cover
SARAGA cover
Yang Tersisa Dari Cinta [ END ] cover
Tiara cover
The Secret of A Watchman cover
A. Y. T. D. A (ANAK YANG TAK DIANGGAP)  cover
 Saranghae Bos cover
Arga ; Repihan Rasa TAMAT (sekuel Arga; Pusaran Sesal cover
Cinta Dan Kasih Sayang (Writing Temporarily Suspended) cover

A Contracted Heart (END)

47 parts Ongoing

Adara, gadis 22 tahun tanpa keluarga dan hidup penuh perjuangan, datang ke rumah seorang CEO ternama, Dika Narendra, untuk melamar sebagai pengasuh anak. Tapi yang ia dapatkan bukan pekerjaan biasa-melainkan tawaran pernikahan kontrak. Dika, pria 28 tahun yang kehilangan istrinya saat melahirkan, hidup dingin dan penuh dinding di sekitarnya. Ia tak percaya cinta, tak percaya pernikahan. Tapi demi anaknya yang rapuh, ia butuh sosok "ibu" yang bisa membuat sang buah hati tumbuh dengan hangat. Adara menerima tawaran itu, dengan satu syarat: kontrak ini akan berakhir saat anak kecil bernama Dira tak lagi membutuhkannya. Tapi siapa sangka... dalam peran yang hanya sementara, hati mereka mulai dipertaruhkan. Bisakah dua hati yang patah saling menyembuhkan dalam ikatan yang awalnya hanya kesepakatan?