Wanderlust [wan-der-lust] noun A strong desire to travel. Delapan anak. Delapan jalan. Mereka saling bertemu di sebuah panti tua di pinggiran Kota Gargtus. Soren seorang anak yang penyabar dan penyayang. Hallvard sosok yang tegas. Yerrik anak yang ceria. Yerzhan hanya peduli pada buku. Steiner dan Ward, duo biang kerok di panti. Merikh yang takut ramai tapi selalu pembuat keramaian di panti. Terakhir, Jaromir, si kecil yang paling di sayang di pantinya. Seiring berjalannya waktu, mereka harus menempuh jalan mereka masing-masing. Tabir yang tertutup perlahan terbuka. Mau tak mau mereka harus menerima apapun yang berada di jalan mereka. . . Ateez AU Warning : -Bahasa seadanya memungkinkan adanya kesalahan penulisan, ejaan, penggunaan bahasa dan penggunaan bahasa kasar. -OC, OOC
51 parts