Until O2SN the Ends
  • Reads 15,217
  • Votes 2,257
  • Parts 31
  • Wattys winner
  • Reads 15,217
  • Votes 2,257
  • Parts 31
  • Wattys winner
Complete, First published Feb 28, 2022
Setelah ditinggalkan oleh seseorang yang menjadi alasannya bermain basket, Haura Anastasia harus menanggung beban sebagai angkatan tertinggi. Dengan masih menyandang status sebagai pemain pengganti, ia terus menelan kritikan dari teman satu timnya sendiri. Perasaan bersalah yang muncul setelah gagal mencetak poin kemudian mendorong Haura untuk mengambil keputusan mengecewakan. 

Berhenti bermain basket, 12 hari sebelum O2SN dimulai.

Cover by meynadd
[Sports - Young Adult]
Don't plagiarize, Dear. Be original.
© Foryourlibrary, 2022
All Rights Reserved
Sign up to add Until O2SN the Ends to your library and receive updates
or
#124smp
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Remember Us cover
JAGA MALAM [Wattys 2018 Winner] cover
Faktor J (Swastamita) ✔️ cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
A Switch - Arin cover
[End] Nightfall cover
[END] Falling In Love With You || YUNJAE✔️ cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover
Après Le Mariage (PUBLISHED) cover
Yang Tak Dewa Mengerti cover

Remember Us

45 parts Complete

Randi tidak bisa mempercayai penglihatannya saat ini. Perempuan yang 8 tahun lalu sempat menjadi pacarnya selama tiga hari sebelum ia pergi ke luar negeri, yang tidak bisa dihubunginya sama sekali, dan yang dicari-carinya setengah mati. Kini ia menemukannya! Tapi... kenapa perempuan itu menggandeng seorang anak laki-laki yang begitu mirip dengannya? Versi mini dirinya? "Cherisha!" "Kamu siapa? Apa kita saling mengenal?" Kenapa Cherisha sama sekali tidak mengenalnya? *** DITERBITKAN