Story cover for Aestheticos by ImeldaAstin7
Aestheticos
  • WpView
    Reads 57
  • WpVote
    Votes 25
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 57
  • WpVote
    Votes 25
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published Mar 06, 2022
Aestheticos adalah bahasa Yunani yang artinya merasa atau hal - hal yang dapat di serap oleh panca indera manusia. Seperti halnya Flora mahasiswi prodi fotografi sewaktu pertama kali ia menangkap kejanggalan di hasil foto nya.

     Laki - laki berhoodie merah dengan sepeda motor Scoopy putih itu sengaja melambaikan tangan ke kameranya saat ia memotret pemandangan sore di taman balai kota Bandung.

     Flora pikir ini hanya ketidaksengajaan sekali atau karena orang tersebut tidak ada kerjaan, ya mungkin itu wajar jika sekali tapi wajar tidak jika ada dalam beberapa hasil foto?. Flora pusing sekaligus penasaran jadinya.

     Tidak ada yang kebetulan bukan? Bagaimana jika Meraka pada akhirnya mempunyai pandangan dan prinsip yang sama yaitu mengedepankan estetika.
All Rights Reserved
Sign up to add Aestheticos to your library and receive updates
or
#988kpoplokal
Content Guidelines
You may also like
Transmigrasi Riela  by BlackBerry283024
44 parts Ongoing
BANTU BACA Gimna jadinya kalau Queen Kegelapan masuk kedalam tubuh Seorang wanita yang culun dan di anggap pembawa sial?? Jika penasaran yukkk kepoin Alurnya... Malam yang indah disinari dengan rembulan yang indah ketika seorang wanita berpakaian acak-acakan dengan motor sportnya di jalan yang sepi dia ugal-ugalan tapi sayangnya dia tidak melihat kanan dan kiri dan nafasnya dia mengalami kecelakaan yang ditabrak oleh truk tapi sayangnya truk itu menghilang begitu saja tidak meninggalkan jejak apa-apa. Siapakah perempuan ini? Dia adalah flora queenza Aditama Kusuma Dia adalah seorang perempuan yang sangat cantik tapi, sayangnya dia tidak diakui oleh keluarga Aditama Kusuma, dia ditelantarkan, tidak mendapatkan kasih sayang, tidak diperhatikan dan, tidak dicintai panggil saja dia flora. flora mempunyai sahabat tapi naasnya sahabatnya sendiri menikungnya dari belakang dia mengambil laki-laki yang dicintai oleh flora dan laki-laki ini mentah-mentah menolak cinta dari flora . "Xavier gue itu suka sama lotapi kenapa!! lo gak mandang gue sama sekali "ujar flora dengan kesal "Gue nggak suka loh, gue nggak tertarik sama loh, pergi dari kehidupan gue. " ujar Xavier dengan tatapan tajamnya." Ingatan terakhir sebelum flora menutup mata dari kecelakaan yang menimpanya di jalan yang sepi dan di dalam hati dia berkata "jika ada kehidupan kedua aku mohon siapapun yang masuk ke dalam ragaku semoga dia bisa mengembalikan apa yang harusnya jadi milikku." Tepat saat kata-kata itu berakhir mata flora terpejam dan..... . . . Awas ..... Bruk... Seorang wanita terlempar jauh karena ditabrak oleh truk dari belakang sebelum dia menutup mata dia berkata "aku minta maaf papa, kakak dan semuanya aku minta maaf maafin kesalahanku". dan seketika mata yang lentik tertutup dengan sempurna.
Cinta Terhalang Gengsi by Manusia_Penulis
13 parts Ongoing
Perhatian! Cerita ini mengandung unsur 15+ Sipnosis: Dua mahasiswa yang saling mencintai satu sama lain namun mereka menyembunyikan perasaan mereka, mereka tanpak terlihat seperti rival abadi, tetapi hati mereka berkata lain. Dirga adalah seorang mahasiswa fakultas teknik S1 semester 7, dan Hana adalah seorang mahasiswa fakultas kimia murni S1 semester 1. Hana membenci Dirga sejak awal mereka bertemu, namun semua perasaan itu lambat laun berubah menjadi cinta, mereka semakin dekat, hingga suatu saat Hana harus pergi ke london untuk melanjutkan S2 nya disana. ~~•~~•~~ Universitas Dipanggara merupakan salah satu kampus terkenal di kota Jogja milik seorang presedir dari perusahaan Pangga Company. Perusahaan ini sudah berdiri sejak 25 tahun yang lalu, Dirgantara Devanagari Dwi Pangga adalah seorang ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Dipanggara sekaligus anak pemilik Universitas Dipanggara, tahun ini ia akan memasuki semester ketujuh di universitasnya tepatnya di usianya yang ke-24. Pada awalnya Dirga menjalani kesehariannya dengan tenang dan biasa saja selain itu dia juga punya rumor yang mengatakan bahwa dia adalah seorang Playboy, hingga akhirnya dia bertemu seorang gadis berambut panjang yaitu Hana Maharani. Kira-kira bagaimana kelanjutan dari cerita di atas ya tentang Dirga dan Hana? Yuk tungguin terus cerita ini hingga tamat dan cari tahu apa yang akan terjadi dengan duo orang gengsi ini ketika dipertemukan di chapter-chapter selanjutnya. Hallo mina! Bertemu lagi sama gw, yuk sebelum membaca biasakan like, follow, dan komen ya mina! arigatou mina-san! Writer: Manusia Penulis Editor: Writeranymous
Cinta Untuk Si Ayam Kampus  by Sichokipanda30
10 parts Complete Mature
Kehidupan manusia bagaikan sebuah roda yang berputar. Terus berputar, sampai titik darah penghabisan. Tidak akan pernah ada yang berada di atas selamanya. Tidak akan pernah ada yang selalu tertawa bahagia, dan tidak akan pernah ada cinta yang berjalan mulus sampai habisnya nafas kehidupan manusia. Pun, tidak akan pernah ada manusia yang selamanya berada di bawah. Tidak akan pernah ada manusia yang menjadi buruk selamanya, menjadi kotor selamanya, dan ditindas sampai terkubur di bawah tanah. Flora, atau panggil saja Flo, adalah satu dari milyaran manusia di muka bumi Tuhan yang harus dipaksa merasakan manis sampai getirnya kehidupan. Takdir seolah sedang mempermainkannya. Atau, memang inilah kodrat kehidupan manusia yang harus siap menjadi wayang yang dipermainkan oleh Sang Dalang kehidupan? Menjadi korban broken home, hingga dicap sebagai Ayam Kampus, adalah takdir seorang Flora Putri Darmawan. Hingga, takdir mempertemukannya dengan seorang mahasiswa yang tampan dan cerdas, Rasya Gunawan, dan seorang dosen yang hatinya sedingin es, pemarah dan kakunya melebihi robot. Namanya, Beni Hamdani. Tidak ada kisah kehidupan dan hubungan yang harus diawali dengan perjumpaan yang manis. Dan, tidak ada kisah kehidupan serta hubungan yang harus berakhir dengan tragis. Flo, Rasya, dan Beni adalah anak-anak manusia yang sedang menjalani takdir, dan hanya Tuhanlah yang Maha Tahu, seperti apa takdir mereka di akhir. Akankah ada akhir yang bahagia, atau masing-masing akan sedih merana? Sebagai seorang penulis yang belum ada apa-apanya, jika dibandingkan dengan J.K. Rowling, ataupun Mbak Tisa TS, maka aku sangat membutuhkan krisan a.k.a kritik dan saran kalian, ya guys. Thank you for reading my first novel! Hope you enjoy!!! Choki Si Kopi
Playboy With Crazy Girl ✓ by Kknran04
59 parts Ongoing Mature
[BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA YA] ᏊPlayboy With Crazy GirlᏊ Virgo Dewangga Pradeepa, cowok playboy kelas kakap. Hobi deketin cewek bahkan bisa macarin cewek lebih dari satu. Gila bin redflag parah, iya itulah Virgo. Bukan hanya itu tingkah gilanya masih ada lagi yang lebih parah. Virgo atau sering di sapa Igo ini merupakan Ketua Geng Motor Treigros. Si jago berkelahi dan jago menguasai jalanan. Awalnya hidup Virgo baik-baik saja. Ia jalani hari-harinya seperti biasaㅡsekolah, godain cewek, bolos, main basket, futsal, bahkan volly, terus ngantin sampe lupa bayar. Ya, begitulah kehidupan sehari-hari Virgo yang tidak patut untuk di contoh. Namun, kehidupan Virgo tiba-tiba berubah drastis ketika harus bertemu dan di titah menjagaㅡArendaratu Nayana perempuan resek bin ngeselin parah. Bukan hanya di suruh menjaga saja. Bahkan Aren ini tinggal satu atap dengan Virgo. Semuanya benar-benar berubah. Virgo yang biasanya godain cewek dan ngapel sana-sini tiba-tiba sudah jarang melakukannya, karena apa? Karena Aren selalu mengganggunya. "Bisa nggak sih, lo nggak usah ganggu kehidupan gue?"ㅡVirgo Dewangga Pradeepa. "Nggak bisa."ㅡArendaratu Nayana. •••• "Ih, Igo suka pake kolor Maruko!"ㅡArendartu Nayana. "Bacot lo tukang ngemut jempol!"ㅡVirgo Dewangga Pradeepa. •••• LANGSUNG BACA AJA YA TEMEN-TEMEN >>> {BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA DAN JANGAN LUPA UNTUK TINGGALKAN JEJAK BERUPA VOTE/KOMEN} *ini tuh cerita udah lama gitu Kina ketik cuman baru berani update>< ⚠️DILARANG KERAS PLAGIAT! start : 13/10/24 end : ㅡ copyright2024, by Kknran04.
You may also like
Slide 1 of 10
Princess of My Heart [Completed] cover
Transmigrasi Riela  cover
Silent, Please! (Re-up) cover
Cinta Terhalang Gengsi cover
TANTAN ; with you [ ON GOING ]  cover
Portrait of a Secret cover
Apalah Arti Menunggu Part 1 cover
Queen Kiara  cover
Cinta Untuk Si Ayam Kampus  cover
Playboy With Crazy Girl ✓ cover

Princess of My Heart [Completed]

60 parts Complete

Berawal dari sebuah pertemuan yang tidak disengaja, hingga tanpa sadar membawa keduanya terjebak dalam perasaan yang sama. "Sekali lagi, terima kasih?" Mengerti tatapannya, Flo langsung menyerukan namanya. "Flo, Florenza Qiandra." "Yaa, terima kasih banyak, Florenza." Flo mengangguk, sebelum lelaki tersebut keluar dari mobilnya. Di tangannya, kini sudah terdapat sebuah kartu nama. "D'El Corporation, Denzel Edelsteen." Gumam Flo. Disaat hati beradu dengan gengsi, serta ego menghantui. Akan kah salah satu dari mereka mengalah? Berani mengungkapkan perasaan yang sebenarnya? "Lupain, apa yang saya bilang tadi. Karena setelah ini, mungkin saya juga bakal lupain perasaan saya ke kamu." -Denzel Edelsteen- "Maafin aku. Aku mau tarik ucapan aku waktu itu, perasaan Om ke aku, sama sekali ga salah. Aku emang bodoh, aku baru sadar sama perasaan aku sendiri pas Om ga ada disamping aku. Aku ga tau mau bilang apalagi, tapi yang jelas, aku nyesel, aku beneran takut, karena udah biarin Om pergi." -Florenza Qiandra-