Wrong Time
  • Reads 35
  • Votes 3
  • Parts 5
  • Reads 35
  • Votes 3
  • Parts 5
Ongoing, First published Mar 08, 2022
Seumur hidup terlalu lama jika dihabiskan dengan orang yang salah. Ya, begitulah yang dirasakan oleh seorang Tania Hendardi yang terpaksa menikah dengan seorang Gerald Mahendra, pria manipulatif dan egois yang tak pernah bisa menghargai pernikahan. 

 Hutang budi membuatnya harus terikat pada hubungan sakral itu. Sejak awal Tania tau jika pernikahannya tidak dilandasi dengan cinta, tetapi Tania selalu berusaha menjadi istri yang baik dan menghormati Gerald sebagai suami karena ia tak ingin memiliki pernikahan yang gagal. Meski kerap kali diperlakukan tidak baik, Tania berusaha bertahan. Hingga hadirlah wanita bernama Marsha yang mengaku hamil anak Gerald yang membuat batinnya semakin tersiksa. Haruskah Tania bertahan atau melepaskan?

Di tengah pahitnya hidup yang Tania jalani, Fabian datang sebagai pelipur lara sifatnya yang hangat dan humoris membuat Tania merasa nyaman dan memiliki rasa yang tak seharusnya. Namun siapa sangka dibalik semua itu Fabian memiliki tujuan tertentu.
All Rights Reserved
Sign up to add Wrong Time to your library and receive updates
or
#377affair
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Obsession cover
Dark Love cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Hello, KKN! cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Trapped With My Brother Friend cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

37 parts Ongoing

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)