Unchained Adolescent
  • Reads 120
  • Votes 22
  • Parts 6
  • Reads 120
  • Votes 22
  • Parts 6
Ongoing, First published Mar 14, 2022
Telekinesis, kemampuan menggerakkan benda dari dengan manipulasi pikiran. Terdengar konyol memang. Namun bagaimana jika hal tersebut benar-benar ada?

Di suatu dimensi yang jauh, terdapat sebuah tempat yang menganut sistem orang cerdas akan menjadi yang tertinggi. Namun anehnya kekuasaan tertinggi jatuh pada para petinggi arogan yang hanya mengandalkan uang mereka, dan memandang rendah para ilmuwan yang sebenarnya berkontribusi besar dalam berkembangnya zaman.

Para ilmuwan yang sudah muak akhirnya membuat program rahasia yang disebut Valin Project. Akan tetapi sebuah insiden tak terduga terjadi kala program hampir usai. Anak-anak yang merupakan subjek percobaan, berhasil kabur dengan keinginan untuk bebas yang kuat. Mereka adalah Zerrin, Allard, dan Dareen. 

Namun suatu ketika sebuah fakta mengejutkan membuat mereka tidak memiliki pilihan selain mengumpulkan para kinesis-user yang telah  tersebar dipenjuru dunia. Dengan bekal berbagai kemampuan tak terduga yang mereka miliki, mereka memulai petualangan mereka.

"Banyak yang bilang elemen alam adalah sumber kehidupan, namun jika elemen tersebut tidak datang dari alam apakah tetap akan menjadi sumber kehidupan atau malah sumber kehancuran?"

"Bahkan jika seluruh dunia menolak kami, selama berada dipihak yang sama kami pasti mampu melawan mereka semua."



Start: 4 Oktober 2021
All Rights Reserved
Sign up to add Unchained Adolescent to your library and receive updates
or
#85nature
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Kehidupan Ketiga Cale Henituse cover
DICTATOR BOSS 2nd VER (Philopobia) cover
Di antara kabut & kamu. cover
Jiwa yang Tersesat (ENDING) cover
Mo Dao Zu Shi (GRANDMASTER Of DEMONIC CULTIVATION  cover
TRANSMIGRASI SALSA (SEGERA TERBIT) cover
I'M FIGURAN! YES (SEGERA TERBIT) cover
Transmigration cover
Time Travel: Zombie Apocalypse World [BL] (SLOW UPDATE) cover

Kehidupan Ketiga Cale Henituse

67 parts Ongoing

Setelah kelompok Cale hidup bahagia dan bebas dari para pemburu. Mereka pergi satu persatu karna umur mereka. Cale yang sudah memperkirakan meski dia akan mati itu sudah cukup untuk melanjutkan hidup pemalasnya di alam yang damai. Namun nyatanya takdir mempermainkannnya kembali. Dia terseret ke sebuah dimensi yang berisikan para ninja. Menjadi seorang anak yang berumur 9 tahun. Dan dia menyadari dia terseret ke sebuah cerita komik terkenal "Naruto". Tanpa tahu fakta unik mengenai tubuh barunya. Cale: Dasar Dewa Bajingan akan ku cabut rambutmu sampai botak. Aku hanya ingin hidup pemalasku dikembalikan... Terinspirasi dari Tocf x Naruto Shippuden milik @wnurfadhillah26