Story cover for Remembrance by Beboowhore
Remembrance
  • WpView
    Membaca 489
  • WpVote
    Vote 27
  • WpPart
    Bab 8
  • WpView
    Membaca 489
  • WpVote
    Vote 27
  • WpPart
    Bab 8
Bersambung, Awal publikasi Mar 16, 2022
Vincent Williams, seorang mantan narapidana akhirnya bisa kembali menikmati dunia diluar jeruji besi setelah dipenjara selama 4 tahun lamanya. 
  Dengan tekad menghapus masa lalunya yang tak menyenangkan dan memulai lembaran hidup baru yang layak dia pergi ke luar kota dan mencoba mendapat pekerjaan sebagai bodyguard di sebuah klub malam. 
  Tapi masa lalunya tak bisa dihapus begitu saja, Vincent kembali diingatkan pada kenangan pahitnya setelah dia dipertemukan kembali dengan Aiden Huang, cinta pertamanya sekaligus pria yang menghancurkan hidupnya.
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan Remembrance ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#695lgbt
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
Ripples in the Riverside {BL} S1 ✅ oleh taylorjuuuusss
22 bab Lengkap
Di Riverside Academy, sebuah sekolah prestisius yang terletak di tepi sungai yang tenang, dua siswa dari latar belakang yang sangat berbeda memulai perjalanan mereka di kelas 11. Leo Hart adalah seorang remaja pendiam yang baru pertama kali memasuki lingkungan sekolah umum setelah menjalani homeschooling selama bertahun-tahun. Dilahirkan dalam keluarga kaya dan dimanjakan, Leo merasa canggung dan terasing di tengah keramaian sekolah yang baru. Keterasingan ini diperburuk oleh kebiasaan menyendiri dan ketidakmampuannya untuk beradaptasi dengan teman-teman sekelasnya. Sementara itu, Victor Hale, yang dikenal dengan sikap dingin dan misteriusnya, adalah siswa yang lebih sering dihindari oleh teman-temannya. Dengan latar belakang keluarga yang penuh trauma dan kekerasan, Victor menutupi luka emosionalnya dengan ketidakpedulian dan kecenderungan untuk menjaga jarak dari orang lain. Kehidupan sehari-harinya dipenuhi dengan perjuangan untuk mengatasi masa lalu yang suram dan mencari cara untuk melindungi dirinya sendiri. Saat Leo dan Victor terlibat dalam serangkaian kejadian tak terduga di sekolah-mulai dari proyek kelompok yang memaksa mereka bekerja sama hingga situasi yang memaksa mereka menghadapi ketakutan dan ketidakamanan masing-masing-mereka mulai menemukan sisi yang tidak pernah mereka tunjukkan kepada dunia luar. Pertemuan mereka tidak hanya mengubah pandangan mereka tentang satu sama lain, tetapi juga tentang diri mereka sendiri. Melalui riak-riak kecil dalam kehidupan mereka-momen-momen sederhana namun penuh makna-Leo dan Victor belajar tentang cinta, persahabatan, dan penyembuhan. Di sepanjang aliran sungai dan keheningan malam, mereka menemukan bahwa terkadang, perubahan terbesar datang dari hal-hal kecil yang tidak terduga, dan bahwa cinta sejati bisa ditemukan di tempat yang paling tidak terduga. ***** SECOND PROJECTTTT!!! (p≧w≦q)
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 7
[END] My VVIP Husband cover
Ripples in the Riverside {BL} S1 ✅ cover
HEART ATTACK ( BL Stories ) cover
[BL] The Third Prince [YiZhan][TAMAT][REVISI] cover
[BL] I Need to Change the Plot cover
Loveguard?「✓」 cover
OBSESSED cover

[END] My VVIP Husband

18 bab Lengkap

Li Shu merupakan mantan artis c-list yang akhirnya dibekukan oleh perusahaan. Latar belakang menjadi penyebab utama dia dengan mudah ditindas. Suatu hari dia mendapatkan kesempatan kedua untuk kembali ke dunia hiburan. Tapi lagi-lagi, itu hanya tipuan semata para pesaingnya. Li Shu dijebak, untuk tidur dengan seorang raja, bos terbesar dari bos lain yang ada. Bai Muchen sudah lama menyimpan rahasia, malam itu seseorang masuk ke dalam kamarnya, dan ternyata, itu adalah dia... "Ayo menikah." Li Shu dengan cepat menjawab, "tidak." "Heh." Bai Muchen tersenyum meremehkan, "kamu akan menyesal." Kemudian, Li Shu menemukan bahwa kesempatan untuk kembali ke dunia hiburan menghilang. Tepat ketika dia berpikir dengan putus asa, Bai Muchen berdiri di depan pintunya lagi. "Ayo menikah." Li Shu akhirnya tahu alasan Bai Muchen bersikeras menikahinya, karena dia adalah penggemar beratnya. Ternyata aku menjadi cahaya bulan putih suamiku selama bertahun-tahun. Dan dia adalah bos besar, ah!!! - Peringatan! Konten bxb, harap kesadaran diri dan kebijakan pembaca. Ini bukan terjemahan, jadi maaf kalau kurang memuaskan, oke. Homophobic, tolong jangan buka cerita ini, oke. Bye bye, RheaXan¹ disini.