Story cover for Complicated by AbdillahRizqullah
Complicated
  • WpView
    Reads 7
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 7
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Mar 19, 2022
Disebalik Jendela bercat hijau muda, ditemani secangkir kopi yang usai diminum setengahnya terduduk seorang lelaki muda yg memikul tanggung jawab besar sebagai seorang "Pahlawan"
Tentu ia harus menjadi pahlawan, konon musuh yang ia hadapi itu merupakan sosok yang abstrak, tidak terlihat dan memiliki banyak kemampuan hebat. 
"Apa gue bisa percaya sama seseorang lagi?" Tanya lelaki muda itu pada sesosok bayangan gelap disamping nya. 
Tak menghiraukan ucapan lelaki tersebut, yang ditanya malah asyik memakan sedikit demi sedikit 'bagian' lelaki itu. Sembari menunggu jawaban, pikirannya terbayang menuju 13 tahun lalu
..... 
"Nama kamu siapa?"
Bocah umur 6 tahun itu bertanya pada manusia di depannya. 
"Dipo",Ucap anak itu tenang. 
" Dipo, besok main lagi ya aku udah dijemput ayah"
Seraya tersenyum sambil melambaikan tangan. anak itu berlari menjauh. Terukir senyuman Tulus di wajah manisnya.
...... 
"Kalau gue tau hari itu bakal jadi salah satu faktor bencana terbesar dalam hidup gue, seharusnya gue bener bener ga boleh percaya siapapun"
dia sungguh sudah membuat keputusan yang salah, kelak lelaki itu akan menyesali perbuatannya di hari itu.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Complicated to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Sefrekuensi {ON GOING} cover
kejar - kookv [sequel dari chase] cover
Destroyed (BxB) 2 cover
ALEYA~~ cover
ARKAN |END| Belum Revisi cover
Arsyilazka cover
Devano Arsena Satio [ On Going ] cover
PAPA BARU UNTUK MAMA ( END ) VKOOK - TAEKOOK  cover
Keano cover

Sefrekuensi {ON GOING}

28 parts Complete Mature

Tentang seorang gadis yang memiliki trauma kerena kejadian di masa lalunya. Tentang seorang gadis yang berasal dari keluarga broken home yang membuat kehidupnya tidak berwarna. Tentang seorang gadis yang hanya memiliki satu sahabat yang sangat tulus kepadanya, namun pada akhirnya sahabatnya itu juga pergi meninggalkannya. Tentang seorang gadis yang selalu membangun tembok besar pada kehidupannya agar tak ada satu pun orang yang mampu masuk ke dalamnya. Sampai suatu ketika ada seorang pria yang berusaha meruntuhkan dinding pertahanannya yang selama ini ia bangun, dan kebetulan pria ini memiliki hobi yang sama dengannya, setelah pria itu hadir, kehidupan gadis ini sedikit lebih berwarna namun apakah warna itu bisa bertahan lebih lama? Atau justru warna itu akan memudar lagi dan menjadikan hidup gadis ini kembali menjadi abu-abu? ..... "Terus selama ini apa artinya gw buat lo?" "Lo cuma teman gw" "Cuma teman???, sekarang gw tanya sama lo, apa yang buat lo sampe gak bisa nerima gw" "Gw takut-" "Gw takut kalo lo tau tentang masa lalu gw lo bakal pergi, jadi lebih baik dari awal gw gak ngebiarin lo masuk ke dalam kehidupan gw"