Sunset and Sunrise
  • Reads 280
  • Votes 278
  • Parts 12
  • Reads 280
  • Votes 278
  • Parts 12
Ongoing, First published Mar 21, 2022
Tanaka Raisel yang biasa dipanggil Raisel adalah gadis keturunan Indonesia-Jepang. Papanya, Pram Hermawan berasal dari Indonesia. Mamanya, Miyoko Ayana dari Jepang. Kedua orangtuanya bertemu di Indonesia tepatnya di Universitas Indonesia saat mamanya Raisel sedang ada penelitian untuk mengetahui budaya Indonesia itu merupakan bagian dari kerangka untuk skripsinya. Saat jam makan siang papa dan mamanya Raisel bertemu dan sejak itu pula mereka sering berbicara dan akhirnya memutuskan untuk menikah setelah 6 bulan berkenalan.

Rasya Rastafari ia salah satu laki-laki terpopuler dengan ketampanannya selain itu ia diberi julukan "Murid Jenius" di sekolahnya. Ia sangat anti dengan yang namanya negara sakura, Jepang. Karena berdasarkan kehidupannya, Kakeknya pada saat Indonesia dijajah oleh Jepang meninggal ditangan koloni Jepang. Oleh karenanya, ia sangat tidak mau berurusan dengan yang namanya Jepang.

Tetapi, takdir berkata lain. Raisel yang ditunjuk sebagai murid pertukaran selama satu semester harus belajar di Indonesia dan mendalami kebudayaan Indonesia. Ia bertemu dengan Rasya yang sangat anti dengan negara Jepang. Akankah Raisel betah selama berada di Indonesia ataukah sebaliknya? Mari kita ikuti kisahnya di wattpad ini. Selamat membaca. 




Start : March 21, 2022
All Rights Reserved
Sign up to add Sunset and Sunrise to your library and receive updates
or
#147sunrise
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi Jadi Ayah cover
Terlanjur sayang cover
After Graduation cover
Little Dumplings cover
Second Best [ RONY X SALMA ] cover
Perfect Wife. (End In Pdf.) cover
Stars Behind the Darkness  cover
ANTAGONIS cover
He Fell First and She Never Fell? cover
Fiction -sungjake✔ cover

Transmigrasi Jadi Ayah

51 parts Ongoing

Bertransmigrasi menjadi ayah satu anak membuat Alga terkejut dengan takdirnya.