Violet Or Feraya
  • Reads 9,512,635
  • Votes 995,680
  • Parts 80
  • Reads 9,512,635
  • Votes 995,680
  • Parts 80
Complete, First published Mar 23, 2022
Violetta Devana Maheswara

Cupu, bodoh, lemah, ceroboh, gak guna, korban bully, dan sampah, kata kata itu rasa nya sangat cocok dengan kehidupan seorang Violetta

Memiliki keluarga yang lengkap, dengan Kedua orang tua kaya dan juga kedua Abang yang memiliki tampang di atas rata rata, Nyatanya tak membuat nya merasa lebih baik sama sekali.

Oh.. dan jangan lupakan tentang tunangan nya yang tak pernah sekalipun peduli ia hidup atau mati, Lelaki yang dengan sendiri nya mengajukan pertunangan dan malah mengikat hubungan dengan perempuan Lain.

Letta fikir, mungkin ia adalah orang termenyedihkan yang ada di muka bumi ini.

Feraya Alika Yohanes

Putri tunggal keluarga Yohanes, Gadis tomboy dengan segala tingkah nya yang tak pernah mencerminkan jika ia seorang perempuan.

Feraya suka motor, balap, tinju, basket, inti nya segala hal yang membuat nya merasa tertantang.

Apa jadi nya jika Feraya, si gadis tomboy menempati raga seorang Violetta, Si gadis Cupu?

****


"Sedih banget Hidup Gue masuk ke raga orang seletoy ini, But.. Gue gak keberatan, Lets Play the game, Gue bakal buat mereka yang udah Ngerendahin Letta berlutut di depan Gue"




*wajib Follow bagi yang suka
*Vote jangan lupa
*Komen, Wajib di tiap Part
*Gak suka? pleasse langsung pergi aja gak perlu acara hujat menghujat


-5 in #fiksiremaja (17-5-2022)
-1 in #damage (17-5-2022)
-2 in #gengmotor (19-5-2022)
-2 in #badgirl (19-5-2022)
-5 in #fantasi (19-5-2022)
-1 in #badgirl (20-5-2022)
-3 in #fiksiremaja (20-5-2022)
-1 in #baper (21-5-2022)
-2 in #fiksiremaja (22-5-2022)
-1 in #badgirl (22-5-2022)
-1 in #gengmotor (22-5-2022)
-1 in #sma (1-06-2022)
-2 in #love (25-06-2022)

Start : 22-03-2022
End : -
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Violet Or Feraya to your library and receive updates
or
#1tenfiction
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
This Is Fake Love ( ChanStal ) cover
She is fake nerd?✔(Proses Revisi) cover
I'M A DREAMERS cover
Bad Nerd [ Proses Revisi ] cover
Troublemaker My Ice Girl✔ cover
Asya (REVISI✓) cover
Ugly Girl cover
Love and Pain [ End ] cover
Become An Antagonist  cover
THE SECRET OF GIRLFRIEND ( E N D ) cover

This Is Fake Love ( ChanStal )

61 parts Complete

Berawal dari cinta chanyeol yang hanya sebatas pura-pura, Hanya untuk membalaskan dendam sahabatnya. Bahkan chanyeol tidak menyadari bahwa cinta palsu yang dia berikan kepada krystal, adalah cinta pertama gadis kecil di masa lalu yang ia cari selama ini.