Ergan Wiraguna, siapa yang tak mengenalnya? Ergan dengan sejuta gombalan receh nya dan senyum manis yang membuat kaum hawa ingin menjadi miliknya, suka menggoda tidak berarti harus punya pacar ya kan? seperti Ergan yang tidak pernah merasakan cinta. Hidupnya abu-abunya menjadi lebih berwarna ketika sebuah janji, mempertemukannya dengan gadis cantik yang satu sekolah dengannya. Membuat orang bahagia adalah tujuan hidupnya, dan gadis itu adalah bahagia Ergan. Disisi lain. Adelia Jodie, gadis cantik penuh lara yang memiliki iris mata coklat terang itu tengah mencoba menerima penepatan janji antara kakek dan sahabat kakeknya itu. Sikap absurd Ergan kadang membuatnya ingin selalu merekam memori itu, Ergan lah yang membantunya menutup luka yang lalu. Akankah Ergan dan Adel selalu bersama? © . 2022All Rights Reserved
1 part