LENTERA
  • Reads 1,617
  • Votes 268
  • Parts 14
  • Reads 1,617
  • Votes 268
  • Parts 14
Ongoing, First published Apr 03, 2022
Mature
Lentera adalah korban dari cinta buta. Terbutakan oleh cinta yang tidak nyata dan tersakiti oleh hati yang mendua. 

Mencintai seseorang dengan tulus nyatanya tak menjamin seseorang akan dibalas dengan perasaan yang sama tulusnya. Lentera adalah bukti nyata di balik kesederhanaan dan ketulusannya namun dia masih diselingkuhi oleh suaminya.  Tapi yang paling menyakitkan adalah bagaimana suaminya -Argani Rahadyan- memainkan trik kotor untuk memanipulasi semuanya. Rasa cinta Lentera luluh lantak dan digantikan oleh dendam yang membara. Pada akhirnya dia pun bertekad untuk membalaskan rasa sakit hatinya atas orang-orang yang meremehkannya.

***	

Aku adalah Lentera. 
Mereka hanya berfikir aku adalah lentera biasa. Tidak elegan dan tidak akan dilirik. Cahayaku redup, namun dengan segala keterbatasanku, aku masih bisa menerangi orang lain. Jadi mereka pikir bisa memanfaatkan aku dengan sesuka hati mereka tanpa memikirkan perasaanku.
Tapi mereka lupa apa yang bisa dilakukan lentera kecil ketika sebuah minyak telah ditumpahkan. Dan boom! Lentera akan membakar semuanya sampai habis. Tidak akan ada yang tersisa, bahkan setitik rasa cinta sekali pun.

Itulah aku... Lentera.
All Rights Reserved
Sign up to add LENTERA to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Trapped With My Brother Friend cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Hyper cover
Hello, KKN! cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Dark Love cover
GAVIN 21+ cover
Forbidden Love: KAISER cover
Love from Sleeping Beauty  cover

Trapped With My Brother Friend

33 parts Complete

⚠️WARNING. THIS BOOK CONSIDERED FOR 19+. PLEASE BE WISE! NOTE: SEBAGIAN PART YANG MENGANDUNG UNSUR DEWASA DI UNPUBLISH SEMENTARA _____ Blurb : Gabriella Aphrodite Ciero, Orang-orang terdekatnya sering memanggilnya Gabbie. Selain suka memasak dan kucing, gadis itu juga suka memperhatikan sahabat Kakaknya, Ares Lucian Mateo. Gabbie tidak pernah tidak terpesona melihat ketampanan dan kharisma pria itu. Sayangnya, Ares tidak begitu memperhatikannya dan hanya menganggap Gabbie sebagai adik dari sahabatnya. Namun, satu malam merubah segalanya...